Suara.com - Manajer Manchester United Ole Gunnar Solskjaer mengakui timnya memiliki kelemahan dalam aspek pertahanan dan hal tersebut terlihat jelas ketika mereka melawan West Ham dalam matchday kelima Liga Inggris pada Minggu (19/9/2021) malam WIB.
Walaupun Manchester United menang 2-1 berkat dua gol yang dicetak Cristiano Ronaldo dan Jesse Lingard, Solskjaer mengatakan ada banyak pekerjaan yang harus dilakukan pada bentuk pertahanan Manchester United.
Melansir dari Metro.co.uk, Senin (20/9/2021), Setan Merah bangkit dari ketinggalan untuk merebut kemenangan, meskipun membutuhkan penyelamatan penalti waktu tambahan dari David de Gea untuk memastikan mereka membawa pulang tiga poin.
The Hammers menikmati diri mereka sendiri di setengah jam pertama, melihat peluang yang lebih efektif, dan layak memimpin jalannya pertandingan, meskipun hal tersebut dibatalkan hanya lima menit kemudian berkat gol Cristiano Ronaldo.
Solskjaer menilai ada terlalu banyak lubang dalam aspek defensif timnya, sehingga pertahanan mereka mudah ditembus.
"Kami harus bekerja lebih baik dalam bertahan, tidak diragukan lagi. Di babak pertama, kami terlalu mudah untuk ditembus," kata Solskjaer usai kemenangan.
" Kami akan mengusahakannya karena tidak ada jeda saat Anda bermain sepak bola. Saya telah berbicara tentang bagaimana Anda tidak bisa beristirahat ketika Anda bertahan."
Menurut Solskjaer, timnya juga terlambat untuk mengantisipasi bola karena terlalu banyak ruang ketika bertanding. Ia sudah mengurutkannya dan membicarakan hal tersebut di babak pertama.
Terlepas dari kelemahan tersebut, Manchester United kini berada di urutan ketiga dalam klasemen sementara Liga Inggris pasca menglahakan West Ham. Setan Merah mengumpulkan 13 poin atau setara dengan Chelsea dan Liverpool yang menduduki peringkat satu dan dua.
Baca Juga: Dari Kambing Hitam Jadi Pahlawan, Jesse Lingard: Itulah Sepak Bola
Penulis: Jacinta Aura Maharani
Berita Terkait
-
Ingin Bugar Seperti Ronaldo, Troy Deeney: Makan Kotoran Kuda Pun, Saya Ikuti
-
Kuat di Babak Pertama, Tottenham Hotspur Dibantai Chelsea di Babak Kedua
-
Jesse Lingard Optimis Manchester United Calon Juara Liga Inggris Musim Ini
-
Chelsea Beringas di Babak Kedua Setelah Melempem di Paruh Pertama, Ini Kata Tuchel
-
Kalah dari Chelsea, Tottenham Dianggap Tak Punya Hasrat Menang
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Skandal Presiden FIFA, Diprotes Harga Tiket Piala Dunia 2026 Kemahalan Malah Hina Suporter Inggris
-
Tiket Final Piala Dunia 2026 Tembus Rp3,6Miliar, Infantino: Di Resale Bisa Lebih Mahal
-
Keras! Wakil Presiden DFB Sebut Boikot Piala Dunia 2026 Bisa Terjadi, Trump dan Infantino Bungkam
-
Bojan Hodak Pastikan Pemain Rp5,65 Miliar Absen Lawan PSBS Biak, Apa Penyebabnya?
-
Diego Simeone Ngamuk Saat Disinggung Rumor Julian Alvarez Merapat ke Arsenal
-
Deco Semringah Barcelona Sukses Salip AC Milan Dapatkan Bek Keturunan Indonesia Juwensley Onstein
-
Klasemen La Liga Terbaru: Kylian Mbappe Bawa Real Madrid Tendang Barcelona dari Posisi Puncak
-
Kata Media Spanyol Soal Barcelona Rekrut Pemain Keturunan Indonesia Juwensley Onstein
-
Chivu Pasang Badan untuk Yann Sommer, Inter Milan Balas Pisa dengan 6 Gol
-
Prediksi Super Bigmatch Juventus vs Napoli: Duel Klasik Penentu Ambisi Empat Besar Serie A