Suara.com - Big match Liga Champions pekan ini akan tersaji di Grup A saat PSG menjamu Manchester City di Parc des Princes, Rabu (29/9/2021) malam WIB.
Investigasi atas kepemilikan asing atas klub sepak bola Australia mengungkapkan adanya kaitan dengan seorang eksekutif Indonesia yang dipenjara karena skandal pengaturan skor dan tuduhan "sport washing" oleh salah satu negara Arab.
Berikut lima berita sepak bola terkini versi Suara.com, periode Selasa (28/9/2021) :
1. Prediksi PSG Vs Manchester City, Big Match Liga Champions 29 September 2021
Big match Liga Champions pekan ini akan tersaji di Grup A saat PSG menjamu Manchester City di Parc des Princes, Rabu (29/9/2021).
Duel PSG vs Manchester City bisa dikatakan sebagai partai final kepagian mengingat kedua tim bertabur bintang. Patut dicatat, di laga ini, untuk pertama kalinya Lionel Messi akan menghadapi tim besutan eks mentornya, Josep Guardila, tidak dalam balutan jersey Barcelona.
2. Kepemilikan Brisbane Roar Bermasalah, Nama Bakrie dan Joko Driyono Mencuat
Investigasi atas kepemilikan asing atas klub sepak bola Australia mengungkapkan adanya kaitan dengan seorang eksekutif Indonesia yang dipenjara karena skandal pengaturan pertandingan besar dan tuduhan "sport washing" oleh salah satu negara Arab.
Baca Juga: Link Live Streaming Persija vs Persita di Liga 1 2021
Dilaporkan ABC News, Senin (27/9/2021), dalam kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Australia, A-League, lima dari 12 klub dimiliki atau dikendalikan pihak asing. Namun, minim persyaratan untuk transparansi publik dan pembiayaan di belakang klub sering kali tidak jelas.
3. Prediksi Persija Jakarta vs Persita Tangerang di Liga 1 2021/2022
Persija Jakarta akan menjamu Persita Tangerang pada pertandingan pekan kelima Liga 1 2021/2022 di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Selasa (28/9/2021) malam WIB.
Bagi Persija Jakarta, tiga poin dari pertandingan ini sangat penting untuk melanjutkan tren positif mereka.
Berita Terkait
-
Hasil Persija Jakarta vs Persita Tangerang, Macan Kemayoran Bantai Pendekar Cisadane 4-0
-
Hasil Persija Jakarta vs Persita, Rizky Ridho Cetak Gol, Macan Kemayoran Unggul di Babak Pertama
-
Sekali Klik! Link Nonton Persija Jakarta vs Persita Tangerang di Super League 2025
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs Persita Tangerang di Super League 2025, Kick Off 19.00 WIB
-
Head to Head Persija Jakarta vs Persita Tangerang: Laga Besar Perdana Super League 2025/2026
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jelang Persebaya vs Arema FC, Jose Gomes: Ini Derbi Terbesar yang Sesungguhnya!
-
Pincang! Liverpool Tanpa Florian Wirtz dan Bradley Lawan Nottingham Forest
-
Hansi Flick Siap Latih Lionel Messi jika kembali ke Barcelona
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
-
Tampil Jeblok, Jersijap Jepara Pecat Pelatih Mario Lemos
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini