Suara.com - Penyerang Bali United, Ilija Spasojevic semakin mantap menghiasi daftar top skor sementara BRI Liga 1 usai di laga terakhir berhasil mencetak dua gol ke gawang Barito Putera.
Laga berikutnya, Spasojevic dan Bali United akan menghadapi Persib Bandung dalam big match pekan ke-19 Liga 1 2021/2022 di Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Kamis (13/1/2022) malam WIB.
Pada pertemuan pertama kedua tim di musim ini, Spasojevic berhasil mencetak gol pembuka Bali United sebelum berakhir pada hasil imbang sama kuat.
Spaso sendiri pun yakin Bali United bisa mendominasi permainan di lapangan hijau, meski lawan yang dihadapi nanti adalah sang pemuncak klasemen sementara BRI Liga 1.
"Kita tahu akan lawan tim besar, Persib salah satu kandidat juara. Tentu kami harus kerja keras dan kompak di dalam lapangan. Saya percaya dengan teman-teman saya dan semoga bisa mengamankan tiga poin," ucap Spaso seperti dimuat AyoBandung --jaringan Suara.com.
Menariknya, Spaso pernah memperkuat panji Persib pada tahun 2015 lalu. Pada saat itu, striker naturalisasi Timnas Indonesia berdarah Montenegro tersebut juga mencetak gol untuk Persib ke gawang Bali United pada laga persahabatan.
"Tapi dalam laga nanti saya tak akan sungkan meski saya pernah berbaju Persib. Saya tak akan ragu, karena target saya adalah membawa Bali United menang!" tegas penyerang berusia 34 tahun tersebut.
Berita Terkait
-
Jelang Duel Panas Kontra Persija Jakarta, Petinggi Persib Bandung Kirim Peringatan ke Jakmania
-
Persib vs Persija, Dua Macan Muda On Fire Hadapi Maung Bandung
-
Jadwal Pertandingan Persib Bandung vs Persija Jakarta Pekan Kedua Januari 2026
-
Tiket Persib vs Persija Ludes, Bobotoh Gigit Jari di GBLA, Begini Kata Manajemen
-
Spaso Maafkan Aksi Emosional Rafael Struick: Kamu Masa Depan Sepak Bola Indonesia
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Prediksi Skor dan Jadwal Liga Inggris, Arsenal vs Liverpool: Ujian Berat The Gunners
-
Bos Operator Super League Sampai Geleng-geleng Melihat Tendangan Kungfu Hilmi Gimnastiar
-
Bukan Pelatih Biasa, Nakhoda Timnas Indonesia John Herdman Punya Gelar Doktor Kehormatan
-
Jelang Duel Panas Kontra Persija Jakarta, Petinggi Persib Bandung Kirim Peringatan ke Jakmania
-
Karier Tamat! Tendangan Kungfu Hilmi Berbuah Hukuman Seumur Hidup dari PSSI
-
Jay Idzes Elus Dada, Bos Sassuolo: Saya Tak Mau Jual Pemain
-
Pemain Keturunan Ini Berperan di Pemecatan Ruben Amorim, Bisa Dilirik John Herdman
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Aston Villa: Misi Pangkas Poin dengan Arsenal
-
Prediksi Skor Burnley vs Manchester United: Darren Fletcher Bidik Kemenangan Perdana
-
Persija Jakarta Resmi Lepas 3 Pemain Sekaligus, Siapa Saja?