Suara.com - Laga tunda pekan ke-20 kompetisi kasta tertinggi Liga Italia, Serie A, antara Bologna vs Inter Milan akan digelar di Stadio Renato Dall'Ara, Kamis (28/4/2022) dini hari WIB.
Di atas kertas, Inter Milan diunggulkan atas Bologna. Berdasarkan catatan lima pertemuan terakhir kedua tim, Inter mendominasi dengan empat kemenangan.
Salah satu kemenangan tersebut dibukukan Inter di pertemuan pertama kedua tim di ajang Serie A musim ini yang digelar di Giuseppe Meazza pada 18 September 2021. Di laga tersebut, Inter Milan membantai Bolgna 6-1.
Tambahan tiga poin pun terbilang krusial bagi Inter Milan di laga ini, mengingat persaingan di papan atas klasemen yang semakin sengit.
Inter Milan saat ini berada di posisi dua klasemen sementara Serie A dengan 72 poin dari 33 laga. Tertinggal dua poin dari AC Milan yang berada di puncak klasemen usai melakoni 34 pertandingan.
Dengan kata lain, jika tiga poin berhasil diraih Inter di markas Bologna, maka tim besutan Simone Inzaghi akan beranjak ke puncak klasemen.
Nerazzurri memang punya catatan apik di laga kontra Bologna, akan tetapi pasukan Simone Inzaghi diprediksi tidak akan mudah untuk mendulang tiga poin di Stadio Renato Dall'Ara.
Inzaghi tidak boleh melupakan jika tim besutan Sinisa Mihajlovic unjuk gigi di empat laga terakhirnya, dengan menahan imbang tim sekelas AC Milan dan Juventus.
Prediksi Susunan Pemain
Baca Juga: Allegri Tegaskan Juventus Tak Perlu Banyak Berbenah untuk Musim Depan
Bologna (3-5-2): Skorupski; Bonifazi, Soumaoro, Theate; De Silvestri, Svanberg, Schouten, Soriano, Hickey; Orsolini, Arnautovic.
Pelatih: Sinisa Mihajlovic.
Inter Milan (3-5-2): Handanovic; Skriniar, De Vrij, Bastoni; Dumfries, Barella, Brozovic, Calhanoglu, Perisic; Lautaro, Correa.
Pelatih: Simone Inzaghi.
Head-to-Head
Lima Pertemuan Terakhir
Berita Terkait
-
Hasil Liga Italia: Lazio Tekuk Hellas Verona 1-0 Berkat Kesalahan Fatal Bek Victor Nelsson
-
Brace Scott McTominay Gagalkan Kemenangan Inter Milan Saat Menjamu Napoli
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Hadirkan Mimpi Buruk untuk Jay Idzes, AS Roma Meroket ke Posisi Ketiga
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kevin Diks Bantu Cetak Gol, Borussia Monchengladbach Menang Telak!
-
Batal Konferensi Pers, PSSI: John Herdman Tak Enak Badan
-
John Herdman Batal Dikenalkan Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia Hari Ini
-
1 Hal ini Buktikan Jay Idzes Pemain Berkelas, AS Roma Nyaris Jadi Korban
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol, Lewandowski Sindir Telak Real Madrid
-
Kronologis Jakmania dan Bobotoh Bentrok di Depok saat Persija Jakarta vs Persib Bandung
-
Akun Sosmed Bruno Fernandes Diretas, Manchester United Bilang Begini
-
Persija Tumbang di GBLA, Bobotoh Nyanyikan Lagu Naik Naik Ke Puncak Gunung
-
Kronologis Ancaman Pembunuhan Keluarga Thom Haye