Suara.com - Barcelona dikabarkan tengah bersiap untuk memboyong pemain Chelsea Cesar Azpilicueta setelah mengkonfirmasi tidak akan memperbarui kontrak Dani Alves.
Sebagaimana diketahui, Alves kembali ke Barcelona pada Januari 2022, setelah enam tahun meninggalkan Camp Nou.
Alves sempat bergabung dengan Juventus pada 2016 setelah gagal menyetujui kontrak baru dengan Barcelona di era kepemimpinan Presiden Josep Maria Bartomeu.
Di paruh musim 2021/22, di usia 39 tahun ia berhasil, mengamankan kesepakatan sampai musim panas dengan Barcelona. Dia kembali setelah Barcelona menunjuk Xavi Hernandez sebagai pengganti Ronald Koeman.
Setelah enam bulan, Barcelona pun memutuskan tidak memberikan Alves kontrak baru, dan pelatih Xavi Hernandez menginginkan Azpilicueta untuk menambah kekuatan lini belakang Los Cules.
Namun keinginan Barcelona tidak akan dengan mudah terwujud. Dilaporkan Football Espana, Kamis (16/6/2022), manajer Chelsea Thomas Tuchel ingin mempertahankan Azpilicueta.
Barcelona sendiri telah menawarkan kontrak berdurasi dua tahun untuk pemain asal Spanyol itu.
Azpilicueta, 32 tahun, memulai kariernya dengan Osasuna sebelum bergabung dengan Marseille pada 2010.
Azpilicueta merapat ke Chelsea setelah dua tahun bermain di Prancis dan telah memenangkan segalanya bersama The Blues termasuk Liga Champions. Dia juga telah mendapatkan 40 caps untuk La Roja.
Baca Juga: Profil Pablo Torre, Wonderkid Anyar Barcelona Titisan Andres Iniesta
Berita Terkait
-
Chelsea vs Liverpool: Rekor 198 Pertemuan, The Reds Sulit Menang di Stamford Bridge?
-
Link Live Streaming Bigmatch Premier League Chelsea vs Liverpool Malam Ini
-
Jadwal Liga Inggris Pekan ke-7: Chelsea Siap Tambah Luka Liverpool di Stamford Bridge
-
Alejandro Garnacho Bongkar Cerita Sedih Saat Berada di Neraka Setan Merah
-
On This Day: 21 Tahun Lalu, Bek Rambut Keriting Ini Ubah Sejarah Barcelona
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Chelsea vs Liverpool: Rekor 198 Pertemuan, The Reds Sulit Menang di Stamford Bridge?
-
Jebolan Liga Inggris Curiga Gelagat Wasit Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Doa Jalur Langit! Saudara Seiman Timnas Indonesia Jalani Umroh Jelang Lawan Arab
-
Suara Lantang Pep Guardiola: Hentikan Genosida di Gaza!
-
Acuhkan Indra Sjafri, Tim Geypens Cetak Gol Spektakuler di Belanda
-
Jadwal dan Link Live Streaming Derby London Arsenal vs West Ham United
-
Link Live Streaming Bigmatch Premier League Chelsea vs Liverpool Malam Ini
-
Tinggal Klik! Link Live Streaming Persita Tangerang vs Semen Padang
-
Optimisme 'Baja' Eliano Reijnders: Yakin Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
-
Tingkatkan Kualitas Pelatih, PSSI Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Lisensi D Nasional