Suara.com - Piala AFF U-19 menjadi ajang pemanasan timnas Indonesia U-19 sebelum mentas di Piala Dunia U-20 2023, sederet nama tenar dengan nilai pasar tinggi ada dalam skuad Shin Tae-yong, salah satunya Marselino Ferdinan.
Pertandingan Piala AFF U-19 mulai digelar pada 2-15 Juli 2022 mendatang di Jakarta dan Bekasi, Stadion Madya dan Patriot Candrabhaga.
Sebanyak 30 pemain sudah masuk dalam skuad timnas Indonesia U-19 dan sudah menjalani sesi pemusatan latihan sejak Senin (20/6/2022).
Beberapa fakta menarik seputar timnas Indonesia U-19 bermunculan, salah satunya yang paling menonjol adalah beberapa pemain dengan banderol selangit.
Meski berstatus pemain muda di timnas kelompok umur, beberapa anak asuh Shin Tae-yong punya nilai pasar tinggi, lantas siapa saja mereka? berikut di antaranya.
1. Edgarg Amping
Bermain untuk PSM Makassar, Edgar menjadi salah satu pemain mahal di timnas Indonesia U-19 yang berasal dari Mamuju, Sulawesi Barat.
Menurut laman resmi Transfermarkt, Edgarg Amping memiliki banderol sekitar 75 ribu euro atau sekitar Rp1,1 miliar.
Hal itu berbanding lures dengan sosok Edgar yang selalu menjadi andalan Shin Tae-yong, mulai dari turnamen Toulon di mana ia bermain penuh.
Baca Juga: Penuh Potensi, Kemampuan Marselino Ferdinan Disejajarkan dengan Pemain Timnas Spanyol Dani Olmo
2. Kakang Rudianto
Berstatus sebagai wonderkid Persib Bandung, Kakang Rudiyanto termasuk salah satu pemain mahal timnas Indonesia U-19 dengan nilai yang sama dengan Edgar, Rp1,1 miliar.
Kakang saat ini didapuk sebagai kapten timnas Indonesia U-19, menariknya ia ditunjuk langsung oleh Shin Tae-yong saat laga uji coba melawan Korea Selatan U-19 pada Maret lalu.
3. Alfriyanto Nico
Namanya mungkin masih asing di telinga penggemar sepak bola Indonesia, namun kini perlahan mencuat ke permukaan dan bahkan punya nilai pasar tinggi.
Pemain Persija Jakarta itu musim ini sudah mengemas tiga gol dari 18 pertandingan di musim perdana Liga 1 2021-2022 dan memiliki banderol 125 ribu euro atau sekitar Rp1,9 miliar.
Tag
Berita Terkait
-
Tak Masuk Dalam Daftar Panggil, Bagaimana Kans Marceng Kembali ke Timnas SEA Games?
-
Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Siap Maksimalkan Kesempatan
-
Indra Sjafri: Marselino Ferdinan Belum Dipanggil, Bukan Tidak..
-
Eks Pemain Liga Inggris Akhirnya Dicoret Patrick Kluivert, Media Timur Tengah Pesta Pora
-
Media Arab Bersyukur Pemain yang Pernah Jadi Momok Green Falcons Justru Dicoret Patrick Kluivert
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Pascal Struijk Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp312 M Dibidik Tottenham
-
Kabar Buruk Irak Jelang Lawan Timnas Indonesia, Ayman Hussein Cedera Hamstring
-
3 Pemain Andalan Merapat, Herve Renard Semringah Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Timnas Indonesia Krisis Kiper, Arab Saudi Bakal Digawangi Rekan Cristiano Ronaldo
-
Prediksi Gol Chelsea vs Liverpool: The Blues Menang 13 Kali, The Reds 16 Kali
-
Chelsea vs Liverpool: Rekor 198 Pertemuan, The Reds Sulit Menang di Stamford Bridge?
-
Jebolan Liga Inggris Curiga Gelagat Wasit Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Doa Jalur Langit! Saudara Seiman Timnas Indonesia Jalani Umroh Jelang Lawan Arab
-
Suara Lantang Pep Guardiola: Hentikan Genosida di Gaza!
-
Acuhkan Indra Sjafri, Tim Geypens Cetak Gol Spektakuler di Belanda