Suara.com - Real Madrid ingin sekali rekrut Erling Haaland, penyerang Manchester City, klub Liga Inggris. Sementara Real Madrid tidak terlalu semangat menjajaki Kylian Mbappe.
Kini masa depan pemain internasional Prancis, Kylian Mbappe telah dilemparkan ke dalam ketidakpastian.
ESPN mengindikasikan bahwa Kylian Mbappe ingin meninggalkan Paris Saint-Germain musim dingin ini.
Hanya saja manajer Real Madrid Carlo Ancelotti kini tidak melirik Kylian Mbappe.
Dia senang dengan kemajuan yang telah dibuat oleh pemain sayap Vinicius Jr. dan Rodrygo. Sehingga Real Madrid ingin menambah kekuatan dengan memprioritaskan rekrut Erling Haaland.
Pemain internasional Norwegia 22 tahun itu bisa didapatkan oleh klub di luar Liga Premier dengan harga 200 juta euro pada musim panas 2024.
Kylian Mbappe dikabarkan ingin meninggalkan Paris Saint-Germain (PSG).
Keinginan pemain 23 tahun itu angkat kaki dari Parc des Princes terdengar hanya lima bulan setelah winger Timnas Prancis itu berkomitmen soal masa depannya ke klub.
Merasa kecewa dengan posisi bermainnya di PSG besutan Christophe Galtier, Mbappe mempertimbangkan untuk meninggalkan PSG pada jendela transfer musim dingin Januari 2023. Namun kemana dia akan pergi masih belum jelas.
Berita Terkait
- 
            
              Absen Latihan Jelang El Clasico, Peran Thibaut Courtois di Laga Real Madrid vs Barcelona Diragukan
 - 
            
              Kylian Mbappe Ingin Tinggalkan PSG, Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
 - 
            
              Barcelona Nyaris Dikalahkan Inter Milan di Camp Nou, Busquets Khawatirkan Moral Pemain Jelang El Clasico
 - 
            
              Rio Ferdinand Kasih Kode Kylian Mbappe Akan Pindah ke Manchester United
 - 
            
              PSG Bantah Sewa Buzzer Serang Kylian Mbappe
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Prediksi Liverpool vs Real Madrid: Duel Panas di Anfield, Ujian Berat Arne Slot!
 - 
            
              Fakta Unik! Statistik GPS Buktikan Eliano Reijnders Paling Rajin Lari 10 Km Tiap Bela Persib Bandung
 - 
            
              Panas! Presiden Inter Milan Punya Pesan Menohok Buat Antonio Conte
 - 
            
              Eliano Reijnders Semakin Gacor di Persib, Pelatih Kroasia Geleng-geleng
 - 
            
              4 Momen Paling Panas Liverpool vs Real Madrid: Dari Salto Bale hingga Balas Dendam di Anfield
 - 
            
              Ruud Gullit Bongkar Biang Kerok Krisis Liverpool di Tangan Arne Slot
 - 
            
              Liverpool vs Real Madrid: Duel Salah Kontra Mbappe, Siap yang Tumbang di Anfield?
 - 
            
              Tentang Kartu VAR, Inovasi yang Ada di Piala Dunia U-17 2025
 - 
            
              3 Senjata Andalan Zambia yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Prediksi Inter Milan vs FC Kairat: Il Nerazzurri Bakal Pesta Gol?