Suara.com - Foto kebersamaan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo tengah main catur banyak diedit oleh netizen. Foto itu diedit dengan kocak.
Berbagai foto editan itu disajikan oleh Instagram @faktabola. Ada 6 foto yang dipajang.
"Kreativitas para netijen. favorit kalian slide berapa?" tulis akun itu.
Foto-foto itu di antaranya Ronaldo dan Messi lagi main catur di pos ronda. Ada juga foto lagi makan mie ayam.
Bahkan ada foto Ronaldo dan Messi lahi makan dan main domino.
Bahkan di foto lain, Ronaldo dan Messi main catur bersama Zinane, Pele dan Maradona yang lagi main sepak bola meja.
Kalian suka yang mana?
Sebenarnya foto-foto itu adalah iklan dari Louis Vuitton.
Dalam foto itu, Messi dan Ronaldo sedang bermain catur, menggunakan papan dan meja dari tas merk tersebut.
Baca Juga: Pertama Kali Dalam Hidupnya Cristiano Ronaldo Berencana Dipecat Tanpa Pesangon Usai Piala Dunia 2022
Dengan tampilan klimis, Ronaldo dan Messi sama-sama mengenakan baju serba hitam. Mereka berdua terlihat fokus bermain catur, berpikir seolah sedang mengatur strategi.
"Victory is a State of Mind. A long tradition of crafting trunks," tulis Cristiano Ronaldo dalam caption-nya. Tak berselang lama setelah Ronaldo, Lionel Messi juga mengunggah foto dan caption yang sama.
Foto itu langsung diserbu oleh followersnya. Banyak yang mengatakan itu adalah foto bersejarah. Kekasih Ronaldo, Georgina Rodriguez, juga ikut berkomentar. "Iconic," tulis Georgina, yang sama-sama berasal dari Argentina seperti Messi.
Rivalitas antara Messi dan Ronaldo sendiri memang selalu menarik disimak. Terlebih, mereka sudah meraih banyak hal di level klub.
Selain prestasi kolektif seperti Liga Champions hingga deretan gelar kompetisi domestik, mereka juga sama-sama peraih Ballon d'Or dan Pemain Terbaik Dunia FIFA.
Namun, keduanya punya satu kesamaan yaitu belum pernah meraih gelar Piala Dunia. Messi sempat sangat dekat membawa Argentina meraih trofi ini, namun kalah di final pada edisi 2014 dari Jerman.
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Investasi AI, Lionel Messi Ketinggalan Zaman Akui Tak Pernah Pakai ChatGPT
-
Cerita John Herdman Kena Maki Eks Pelatih Lionel Messi
-
Daftar Lengkap Pelatih yang Pernah Lawan John Herdman: Ada Pelatih Cristiano Ronaldo dan Messi
-
Bintang Muda Bayern Munich Semringah Disamakan dengan Lionel Messi
-
Luka Modric Ungkap Momen Jose Mourinho Bikin Cristiano Ronaldo Sesenggukan di Ruang Ganti
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Rekor Eksel Runtukahu vs Persib Bandung: Kartu AS Persija Jakarta di GBLA
-
Hansi Flick Puas Barcelona Lolos Final Piala Super Spanyol 2026 Setelah Tampil Sempurna
-
Viking Siapkan Koreografi saat Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Gelandang Spanyol Ramon Bueno Resmi Reuni Dengan Carlos Pena di Persita Tangerang
-
Cedera Marselino Ferdinan Lebih Parah, Terancam Absen Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia
-
Jelang Persib vs Persija, Marc Klok: Kita Sangat Antusias dan Excited
-
Persib vs Persija: Adu Nilai Pasar, Statistik, dan Rekam Jejak 10 Pertemuan Terakhir
-
Persaingan Pilar Timnas Indonesia di Laga Persib Vs Persija, Siapa Bakal Dapat Atensi?
-
Rekor Mauricio Souza vs Persib Bandung: Tantangan Berat Persija Jakarta di GBLA
-
Rekor Bojan Hodak vs Persija Jakarta: Persib Bandung Tak Terkalahkan dalam 4 Pertandingan