Suara.com - Pelatih Portugal Fernando Santos ditanya soal Cristiano Ronaldo ingin berlabuh ke Klub Arab Saudi Al Nassr setelah dipecat Manchester United. Jawaban Fernando Santos pun mejadi sorotan publik.
Ternyata Fernando Santos belum mengetahui dengan detail kabar itu. Bahkan dia baru tahu setelah dia dan timnas Portugal mendarat di Doha untuk bertanding di Piala Dunia 2022.
"Saya belum berbicara dengannya tentang ini. Kami berbicara dengan para pemain tetapi saya bahkan tidak tahu tentang ini. Saya baru mendengar tentang ini ketika saya tiba di sini. Itu adalah keputusannya, itulah yang harus dia tangani dan kami sangat fokus di sini pada Piala Dunia dan timnya, dan itu yang kami bicarakan," kata Fernando Santos dikutip dari Sportkeeda.
Cristiano Ronaldo telah setuju untuk bergabung dengan klub Arab Saudi Al Nassr dengan status bebas transfer. Nilai kontrak Ronaldo sampai 172 juta poundsterling atau sekira Rp 3,2 triliun per musim.
Itu menjadi salah satu kontrak paling menguntungkan dalam sejarah olahraga.
Menurut publikasi Spanyol Marca, Ronaldo akan bergabung dengan Al Nassr pada 1 Januari atau dua minggu setelah Piala Dunia selesai.
Pihak Arab Saudi membuat tawaran kontrak konkret mereka bulan lalu.
Lebih lanjut dilaporkan untuk pembayaran awal, Ronaldo akan mendapatkan uang "down payment" sampai 86 juta poundsterling atau setengah dari bayaran pertahun.
Selanjutnya Ronaldo akan diberi insentif oleh perjanjian sponsor dan iklan.
Baca Juga: Kroasia Menang Adu Penalti, Pelatih Jepang: Saya Pikir Ini Keberuntungan
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata