Suara.com - FIFA Mobile menjadi salah satu game yang paling laris di pasaran sejak dirilis pada 2022 oleh EA Sports. Penikmat FIFA Mobile tak perlu merasa bosan saat memainkan game ini terus-terusan di smartphone. Berikut ini terdapat cara main game FIFA Mobile di PC.
Salah satu keunggulan yang dimiliki FIFA Mobile adalah grafik yang luar biasa dan gameplay yang realistis.
Tentunya dengan kelebihan itu membuat para pengguna dapat merasakan sensasi bermain sepak bola sungguhan.
FIFA Mobile hadir platform seluler seperti iOS dan Android, namun pengguna juga bisa merasakan sensasi berbeda dengan memainkan di PC.
Lantas bagaimana cara memainkan FIFA Mobile melalui PC? berikut ini beberapa langkah yang bisa digunakan mewujudkannya.
Langkah pertama untuk memainkan FIFA Mobile di PC adalah menginstal aplikasi atau software terlebih dulu.
Software yang dimaksud adalah sebuah emulator ringan yang bisa dimainkan, disarankan untuk memakai emulator LDPlayer setelahnya ikuti langkah berikut.
Unduh emulator menggunakan tautan yang tersedia di mesin pencari di internet alias Google.
Kemudian selesaikan instalasi emulator dan luncurkan emulator sesuai yang dipilih.
Baca Juga: Media Vietnam Ngeri-ngeri Sedap Lihat Rekor Timnas Indonesia di Bawah Indra Sjafri
Setelah itu, instal FIFA 23 Mobile di Google Play Store yang sudah tersedia di emulator dan instal.
Langkah terakhir buka game dan mainkan seperti ketika membuka menggunakan smartphone.
FIFA Mobile menjadi salah satu game sepak bola yang paling populer saat ini di dunia.
Menawarkan pengalaman bermain sepak bola luar biasa secara virtual dengan sensasi seperti bermain sungguhan.
Beberapa fitur unggulan aplikasi ini di antaranya mode permainan dengan adanya Liga Utama dan Piala Eropa.
Selain itu memungkinkan para pengguna bertanding melawan teman sendiri yang juga memainkan game ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Jude Bellingham Akui Gol ke Gawang Barcelona Jadi Favoritnya: Itu Bukan Keberuntungan!
-
Panas Ekstrem Dubai Jadi Ujian Awal Timnas Indonesia U-17 Menuju Piala Dunia 2025
-
Tipikal Mirip STY, 2 Eks Timnas Indonesia Kompak Sebut Satu Pelatih yang Cocok Latih Skuad Garuda
-
Klasemen Liga Italia: Jay Idzes cs Mandek di Papan Tengah
-
Thomas Frank Puas Skuad Tottenham Hotspur 'Siksa' Everton
-
Kapan FIFA ASEAN Cup Digelar?
-
Juventus Tenggelam! Rekor Buruk Sejak 2009 Ancam Posisi Igor Tudor?
-
Klasemen Liga Prancis: Marseille Tumbang, PSG Melaju, Calvin Verdonk Absen di Pesta Gol Lille
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs Persis Solo di BRI Super League 27 Oktober 2025
-
2 Target Berat Pelatih Baru Timnas Indonesia, Cuma Punya Persiapan Kurang dari Dua Tahun!