Suara.com - Sejumlah pemain berstatus diaspora Indonesia mendapatkan sorotan dari media asal Inggris, Rising Ballers. Mereka dinilai punya potensi besar untuk menjadi bintang di masa depan.
Sebetulnya, media asal Inggris tersebut memberikan ulasan kepada empat pemain diaspora Indonesia yang tersebar di dunia. Namun, salah satu di antaranya usianya sudah menginjak 18 tahun, yakni Ethan Kohler
Itulah sebabnya, Ethan Kohler tak bisa dicantumkan dalam daftar calon pemain diaspora yang layak dinaturalisasi untuk memperkuat Timnas Indonesia U-17 asuhan Bima Sakti di Piala Dunia U-17 2023 di Tanah Air nanti.
"Minggu lalu kami menyoroti beberapa talenta besar yang berasal dari Indonesia (Althaf Khan, Welber Jardim, Adrian Wibowo, dan Ethan Kohler)," tulis Rising Ballers di Instagramnya, dikutip Kamis (6/7/2023).
"Sudah sewajarnya melihat beberapa pemain bisa mewakili Indonesia di dunia internasional. Karena punya keturunan Indonesia. Begitu banyak talenta yang muncul dari Asia Tenggara saat ini. Senang melihatnya," tambah media asal Inggris itu.
Berikut Suara.com menyajikan tiga nama pemain diaspora Indonesia yang mendapat sorotan media asal Inggris dan layak membela panji Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023:
1. Adrian Wibowo
Yang pertama, pesepak bola diaspora yang memiliki keturunan Indonesia dan saat ini tengah berada di luar negeri ialah Adrian Wibowo.
Pesepak bola yang masih berusia 16 tahun ini tengah menimba ilmu bersama Los Angeles (LA) FC Academy. Dengan usia itu, dia punya peluang untuk memperkuat Timnas Indonesia U-17.
Baca Juga: Shin Tae-yong Dikontrak untuk Timnas Indonesia Senior dan U-23, Kok Bisa Tangani U-20 Juga?
Dari namanya saja, sudah bisa ditarik kesimpulan apabila Adrian Wibowo memiliki garis keturunan Indonesia. Selain itu, hal menarik lainnya dari pemain ini ialah karena dia pernah disebut-sebut sebagai 2023 MLS Next All Stars.
2. Althaf Khan
Yang terakhir, pemain keturunan Indonesia yang masih berpeluang tampil di Piala Dunia U-17 2023 bersama Timnas Indonesia U-17 ialah Althaf Khan. Usianya memang sangat muda karena baru menginjak 15 tahun.
Saat ini, gelandang keturunan Indonesia-Amerika Serikat itu berlatih bersama akademi Barcelona. Dengan lingkungan pembinaan pemain yang berkualitas seperti ini, Althaf jelas layak dipanggil Bima Sakti untuk seleksi skuad Piala Dunia U-17 2023.
3. Welber Jardim
Yang terakhir, pemain diaspora lainnya yang punya potensi luar biasa untuk membantu Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 ialah Welber Jardim.
Tag
Berita Terkait
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Update Klasemen BRI Super League Usai Persib vs Persija: Maung Bandung Dingin di Puncak
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah