Pada 2020, Kim kembali ke Pohang Steelers dan masuk ke tim utama. Sayangnya, persaingan ketat membuatnya tersisih dari klub papan atas itu.
Pada 2021, Kim kemudian dipinjamkan ke Gimhae FC di kasta ketiga selama setahun, di mana ia tampil reguler bagi timnya.
Usai menuntaskan masa pinjaman, Kim sempat kembali ke Pohang Steelers pada Desember 2021. Lagi-lagi, ia tak mampu menembus tim utama Pohang Steelers.
Tak ayal, Pohang Steelers kemudian mendepaknya ke tim Malaysia, Kelantan FC pada Januari 2023 dengan biaya yang dirahasiakan.
Bersama Kelantan FC, Kim bermain total sebanyak sembilan kali di tahun 2023 ini, baik di ajang Liga Super Malaysia dan Piala FA Malaysia.
Tak sampai sembilan bulan di Kelantan FC, Kim pun kemudian dipinang Semen Padang dengan status bebas transfer untuk mengarungi Liga 2 2023/2024.
Kehadiran Kim Min-gyu pun meneruskan tradisi pemain Korea Selatan di Semen Padang. Sebelum kehadirannya, Kabau Sirah sempat menuai kisah manis dengan pemain asal Negeri Gingseng itu.
Pada gelaran ISL atau Indonesia Super League, Semen Padang sempat dibela penggawa asing asal Korea Selatan seperti Lee Gil Hoon dan Ko Jae Sung.
Profil Kim Min-gyu
Baca Juga: Sosok Nuri Agus, Pemain Liga 2 Satu-satunya Masuk Skuad Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong
Nama : Kim Min-gyu
Tanggal Lahir : 25 November 1999
Tinggi : 188 cm
Berat Badan : 82 kg
Kaki : Kanan
Posisi : Center Bek
Negara : Korea Selatan
Karir:
2023 : TRW Kelantan FC
2020-2022 : Pohang Steelers
2015 – 2020 : Pohang Steeler U-18
Tim nasional:
Republic of Korea Team U-15
Republic of Korea Team U-17
Republic of Korea Team U-19
Kontributor: Felix Indra Jaya
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Baru 17 Tahun! Cucu Orang Jakarta Ini On Fire di Klub Besar Belanda
-
Rincian Sanksi FIFA ke PSSI dan Pemain Keturunan Timnas Indonesia
-
Ruben Amorim Balas Sindiran Cristiano Ronaldo, Ingatkan Kesalahan di Masa Lalu
-
Prediksi Parma vs AC Milan: Pasukan Allgeri Siap Libas Gialloblu
-
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil
-
Pelatih Emil Audero Mau Pecahkan Rekor di Kandang Pisa, Tapi Kayaknya Sulit
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Ini Bisa Sangat Cocok dengan Simon Tahamata
-
Prediksi Juventus vs Torino: Ujian Luciano Spalletti di Derby della Mole
-
Garudayaksa Tumbang untuk Pertama Kalinya di Championship, Begini Alasan Pelatih
-
Kenapa Pertandingan Timnas Indonesia di FIFA Matchday November 2025 Tak Dihitung Ranking?