Suara.com - Sandy Walsh mengungkapkan hubungannya dengan kapten timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam. Sebab, dua pemain ini punya posisi bermain yang sama.
Asnawi Mangkualam merupakan pemain yang berposisi sebagai bek kanan. Begitu pula Sandy Walsh.
Kedatangan pemain KV Mechelen ini dianggap bakal menggusur Asnawi di bek kanan. Namun, Shin Tae-yong mampu mengkombinasikan keduanya saat bermain bersama.
Contohnya ketika timnas Indonesia melawan Brunei Darussalam, Sandy Walsh bermain sebagai gelandang bertahan. Walau begitu, terkadang ia bertukar posisi dengan Asnawi.
Walau punya posisi bermain yang sama, Sandy Walsh mengungkapkan bahwa hubungannya dengan Asnawi sangat baik. Tidak ada perselisihan yang terjadi antara kedua pemain timnas Indonesia ini.
"Kami berhubungan baik. Saya kira meskipun di antara kami, Asnawi adalah pemain yang paling sering saya ambil perannya, entah itu posisi atau hal lainnya, tidak ada keributan antara kami," ujar Sandy Walsh di podcast Sport77 Official.
"Kami ingin yang terbaik bagi satu sama lain dan untuk negara ini. Bahkan di dalam laga melawan Brunei, kami tukar posisi. Ya kami belajar bermain bersama dan kelak dapat menjadi sesuatu untuk mengalahkan lawan," imbuhnya.
Malah dengan pergantian posisi tersebut dianggap hal baik karena lawan pasti susah untuk memprediksi serangan timnas Indonesia.
"Dia (Asnawi) bilang kepada saya sebelum pertandingan bahwa dia juga terkadang bermain sebagai gelandang. Itu keputusan bagus untuk sesekali ganti posisi. Tim lawan tidak akan mengerti bagaimana cara menghentikannya," jelas Sandy.
Baca Juga: Demi Tetap Melanglang di Eropa, Sandy Walsh Tolak Mentah-mentah Kesempatan Main di BRI Liga 1
"Hubungan kami baik dan saya sangat menyukainya. Dia orang baik dan dia juga kapten yang hebat," tukasnya.
Berita Terkait
-
Soroti Kedisiplinan Makan Pemain Indonesia, Sandy Walsh: Beberapa Masih Banyak Konsumsi Cokelat
-
Kelakar Sandy Walsh: Siap Balaskan Dendam Evan Dimas ke Bek Timnas Vietnam
-
Sangar! Sandy Walsh Tak Segan untuk Sikut Pemain Vietnam yang Main Kasar
-
Gacor Bareng Timnas Indonesia, Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Justru Apes di Klub
-
Usai Moncer Bareng Timnas Indonesia, Shayne Pattynama dan Sandy Walsh Sama-sama Apes di Klub
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Bukan Lembek! Pemain Timnas Indonesia U-17 Harus Berani Benturan Jika Ingin Kalahkan Brasil
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Calvin Verdonk Terancam Sanksi, Pihak Klub Kasih Peringatan, Ada Masalah Apa?
-
Gila! Tiap Calvin Verdonk Cs Cetak Gol, Orang Ini Berlari Sejauh 10 Km
-
Evandra Florasta Cs Hadapi Brasil, Mental Bertanding Digenjot Nova Arianto