Suara.com - Klub Liga 1 Thailand Muangthong United langsung keluarkan jurus marketing saat memperkenalkan Ronaldo Kwateh, pemain level Timnas Indonesia, di Instagram klub.
Mereka meminta fans sepak bola Indonesia follow instagram mereka @MuangthongUnited.
"Muangthong United dengan bangga mengkonfirmasi penandatanganan Ronaldo Kwateh," tulis Muangthong United.
"Garuda muda indonesia ini akan bergabung dengan tim utama sesegera mungkin dalam persiapan liga thailand musim 2024/25."
"Salam hangat untuk fans indonesia jangan lupa untuk follow kita."
Netizen Indonesia pun curiga jika Ronaldo Kwateh cuma dijadikan ladang bisnis oleh Muangthong United.
"Jangan follow ges ntr dijdiin bisnis doang kasian ronaldo nya," kata @frds***
"Udh gw follow min , jangan lupa kasih menit Bermain Biar gacor," tulis @aa_ra***.
"Mainin yah tong jangan cuma jadi cadangan doang,come on kwateh," @rya***.
Baca Juga: Rekrut Asisten Baru, Bukti Serius Shin Tae-yong Tangani Timnas Indonesia
"Jangan malu-malu min sebutin saja mau followers berapa? Karena ini bagian dari paketan ketika ada sebuah klub yg beli pemain Indonesia otomatis+followers," kata @pputp***.
Berita gembira datang dari dunia sepak bola Indonesia! Ronaldo Kwateh, wonderkid Indonesia, telah resmi bergabung dengan klub Liga 1 Thailand, Muangthong United.
Pengumuman resmi ini disampaikan melalui akun Instagram resmi klub pada Rabu (7/8/2024), membuat para penggemar sepak bola Tanah Air bersuka cita.
Dalam video perkenalannya, Ronaldo terlihat begitu bersemangat mengenakan jersey kebanggaan Muangthong United.
Ia bahkan sudah disambut hangat oleh para penggemar dan rekan setimnya, termasuk mantan pemain Liverpool, Aly Cissokho.
Muangthong United pun memberikan julukan spesial kepada Ronaldo, yaitu "The Wonderkid", yang tentunya sejalan dengan potensi besar yang dimiliki pemain muda berbakat ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Gattuso Minta Maaf Usai Italia Dipermalukan Norwegia 1-4 di San Siro
-
Petaka Absen di FIFA Matchday, Ranking Timnas Indonesia Jeblok Disalip Suriname
-
Potensi Besar, Gerard Pique Optimis Timnas Indonesia Bisa Tampil di Piala Dunia
-
Kalahkan Albania, Inggris Tutup Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Sempurna
-
Gabung Manchester United, Diego Leon Jadi Kebanggaan Masyarakat Paraguay
-
Norwegia Bantai Italia 4-1, Haaland Antar Negaranya Lolos ke Piala Dunia Pertama Sejak 1998
-
Bantai Armenia 9-1, Portugal Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Pemain Keturunan Swedia Dukung Gol Spektakuler Rizky Ridho Raih Puskas Award
-
Rizky Ridho Setia ke Persija Hingga 2028, Sang Istri Ternyata Bisikkan Hal Ini
-
Bersinar di Piala Dunia U-17, Winger Manchester City Ternyata Pemain Keturunan