Suara.com - Jairo Riedewald membuat sensasi setelah menyematkan bendera Indonesia dalam profil Instagram-nya. Hal itu memunculkan dugaan sang pemain akan segera membela tim Garuda asuhan Shin Tae-yong.
Gelandang berusia 27 tahun, Jairo Riedewald diketahui berstatus pemain keturunan. Dia punya darah Indonesia dari sang nenek yang berasal dari Ambon.
Andai bisa memperkuat Timnas Indonesia, kehadiran gelandang klub Belgia, Roal Antwerp itu bakal jadi tambahan masif untuk skuad Merah Putih.
Berikut 5 Fakta Menarik Jairo Riedewald
1. Pencetak Gol Debutan Termuda di Ajax dan Liga Belanda
Jairo Riedewald mencatat sejarah di Liga Belanda dengan menjadi pencetak gol termuda dalam debutnya bersama Ajax dan di kompetisi Eredivisie.
Riedewald mencetak gol pertamanya saat berusia 17 tahun 104 hari, memecahkan rekor yang sebelumnya dipegang oleh Marco van Basten (17 tahun 154 hari) dan Jeroen Lumu (17 tahun 111 hari).
Catatan bersejarah ini terjadi pada 22 Desember 2013, saat Ajax berhadapan dengan Roda JC.
Masuk sebagai pemain pengganti pada menit ke-80, Riedewald berhasil mencetak dua gol di menit ke-88 dan 90+2, membalikkan keadaan menjadi 2-1 untuk kemenangan Ajax. Momen tersebut menjadi salah satu yang paling mengesankan dalam karier mudanya.
2. Pernah Satu Tim dengan Ezra Walian
Selama bergabung dengan Jong Ajax, Jairo Riedewald pernah bermain satu tim dengan Ezra Walian, pemain keturunan Indonesia-Belanda.
Selain Walian, Riedewald juga seangkatan dengan Donny van de Beek dan Frenkie de Jong, yang kini menjadi bintang di klub besar Eropa.
3. Garis Keturunan yang Beragam
Jairo Riedewald memiliki latar belakang keturunan yang unik. Ayahnya berasal dari Suriname, sementara ibunya memiliki darah campuran Indonesia dan Belanda.
Kombinasi keturunan ini memberikan Riedewald identitas yang kaya dan beragam, yang tercermin dalam gaya bermainnya yang dinamis dan penuh semangat.
Berita Terkait
-
Sisi Lain Fakta Menarik Jairo Riedewald Pemain Keturunan Belanda - Ambon, Gelandang Berwajah Sangar Ternyata Wibu
-
Statistik Jairo Riedewald: Calon Gelandang Timnas Indonesia dengan Harga Pasar Setara Thom Haye!
-
Thomas Poll Bek Keturunan Bogor Ini Bisa Gantikan Pratama Arhan, Muda dan Berbahaya di Eerste Divisie
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Tampil Cuma Beberapa Detik, Elkan Baggott Bantu Ipswich Town Singkirkan Mantan dari Piala FA
-
Real Madrid Gagal Raih Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
-
Gestur Mbappe Jadi Sorotan, Pemain Real Madrid Tolak Beri Guard of Honour untuk Barcelona
-
Raphinha Menggila, Lewandowski Mematikan, Hansi Flick: Dominasi Baru Blaugrana
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
Kabar Manis untuk John Herdman, Elkan Baggott Akhirnya Kembali Tampil di Level Senior
-
Komentar Pelatih Fortuna Sittard Usai Justin Hubner Jadi Pahlawan Tim
-
Punya Rekor Buruk, Liverpool Pandang Serius Duel Lawan Klub Kasta Ketiga Ini
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Persib Bandung Kecam Ancaman Pembunuhan Terhadap Keluarga Thom Haye