Suara.com - Ada perbedaan ucapan antara Ketum PSSI, Erick Thohir, dengan manajer Timnas Indonesia, Sumardji, soal Ivar Jenner dan Justin Hubner.
Sebelumnya, Erick Thohir mengatakan dirinya tak ingin memaksakan Ivar Jenner dan Justin Hubner untuk gabung timnas Indonesia yang kini berjuang di Piala AFF 2024.
"Saya dari awal tidak memaksakan semua pemain harus gabung," kata Erick ketika ditemui awak media setelah acara PSSI Partner Summit 2024 di Hotel Park Hyatt, Jakarta, Senin (16/12/2024).
Kedua pemain itu tak dapat membela timnas karena Piala AFF 2024 tak masuk dalam kalender FIFA sehingga Ivar dan Justin tidak mendapatkan restu dari klubnya, Jong Utrecht dan Wolverhampton Wanderers U-21.
Apa yang disampaikan Erick Thohir berbeda dengan Sumardji. Ia mengatakan bahwa akan mengusahakan kembali Ivar Jenner dan Justin Hubner untuk bergabung jika skuat Garuda lolos ke semifinal.
"Sementara belum ada update terbaru. Belum ada kabar, tapi kita akan upayakan. Nanti setelah tanggal 21 Desember (jika lolos ke semifinal), kita akan coba lagi," ujar Sumardji.
Timnas Indonesia akan melakoni partai pamungkas Grup B dengan menjamu Filipina. Tim asuhan Shin Tae-yong wajib menang jika ingin lolos.
(Antara)
Baca Juga: Detik-Detik Kedatangan Timnas di Solo: Rivaldo Cedera, Struick Diserbu Fans!
Berita Terkait
-
Detik-Detik Kedatangan Timnas di Solo: Rivaldo Cedera, Struick Diserbu Fans!
-
3 Penyerang Filipina yang Perlu Diwaspadai Lini Pertahanan Skuad Indonesia
-
Wajib Dicatat Shin Tae-yong! Miliano Jonathans: Saya Pemain yang...
-
Breaking News! Jadi Korban Vietnam, Pemain Ini Resmi Absen di Laga Timnas Indonesia vs Filipina
-
Depak Malaysia, Begini Peluang Kamboja Lolos ke Semifinal Piala AFF 2024
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Pep Guardiola Puji Dampak Instan Rodri Usai Pulih Cedera dalam Laga Kontra Sunderland
-
Pep Guardiola Ungkap Satu Hal Positif dari Kegagalan Manchester City Kalahkan Sunderland
-
Persija Jakarta Melawan Putusan Komdis PSSI Atas Larangan Bertanding Ryo Matsumura
-
Debut Alysson da Rocha di Aston Villa Pakai Nomor 47 Siap Perkuat Lini Serang Unai Emery
-
Curahan Hati Miliano Jonathans Soal Mimpi Piala Dunia Timnas Indonesia Pupus
-
Kata-kata Pemain Chelsea Usai Pemecatan Enzo Maresca, Singgung 2 Trofi yang Diberikan
-
Chelsea Coret Empat Nama Calon Pengganti Enzo Maresca, Legenda Arsenal Tak Masuk Daftar
-
Bursa Transfer Serie A: Ini Pemain yang Wajib Direkrut AC Milan di Januari 2026
-
Bursa Transfer Januari 2026: Inter Milan Butuh Wing Back dan Gelandang Baru
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persijap Jepara di BRI Super League Sabtu 3 Januari 2026