Suara.com - Pemain keturunan Jakarta, Luca Blondeau bisa jadi Elkan Baggott versi baru di timnas Indonesia.
Hal ini jika melihat dari postur tinggi badan Luca Blondeau yang nyaris menyamai Elkan Baggott.
Dari segi fisik, pemain FC Volendam tersebut tidak kalah dengan bek kidal kelahiran Bangkok tersebut.
Melansir data Transfermarkt, tinggi Elkan Baggott mencapai 196 Cm.
Sedangkan Luca Blondeau adalah 194 Cm yang artinya jaraknya cuma dua sentimeter saja.
Perawakannya yang jangkung menjadi nilai lebih untuk posisi bek tengah, terutama dalam duel udara dan situasi bola mati.
Tidak hanya mengandalkan fisik, LucaBlondeau dikenal memiliki kemampuan membaca permainan yang baik dan distribusi bola yang cukup rapi dari lini belakang.
Saat ini, Blondeau mulai mencuri perhatian di skuad utama FC Volendam.
Ia melakukan debut profesional pada Agustus 2024 dan telah menandatangani kontrak hingga 2026.
Baca Juga: Selamat Tinggal Jordi Amat
Masuknya Blondeau ke tim utama di usia muda menandakan potensi besar yang diakui oleh klub, sebuah indikasi bahwa ia punya masa depan cerah di level kompetitif Eropa.
Bukan hanya itu, pemain kelahiran Jakarta ini juga lebih muda daripada Elkan Baggott.
Usia Luca Blondeau yang lebih muda tiga tahun memberi keuntungan jangka panjang.
Ia bisa menjadi tulang punggung tim nasional hingga lebih dari satu dekade ke depan, mengingat Indonesia tengah membangun fondasi tim untuk ajang skala internasional seperti Piala Asia dan Piala Dunia.
Apalagi Elkan Baggott juga bak kehilangan tempatnya di timnas Indonesia.
Pemain yang menjalani masa peminjaman di Blackpool FC tersebut tak pernah dipanggil lagi di era Shin Tae-yong.
Berita Terkait
-
Egy Maulana Vikri Bikin Gol Spektakuler Kecoh 3 Pemain di Laga Dewa United vs Malut United
-
3 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Juara di Klubnya Seperti Dean James
-
2 Pemain Timnas Indonesia yang Pernah Lawan Cristiano Ronaldo, Sandy Walsh Segera Nyusul
-
Intip Persiapan China Jelang Lawan Timnas Indonesia: TC di Kota Atas Laut
-
Pascal Struijk Blak-blakan 'Digantung' Timnas Belanda, Sudah Ditelepon tapi Kandas
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Pernah Juara Piala Asia, Eks Pelatih Tottenham Hotspur Disebut Cocok Tukangi Timnas Indonesia
-
Benjamin Sesko Dihujani Kritik, Amorim Pasang Badan: Dia akan Terbiasa
-
Makin Moncer! Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi The Next Calvin Verdonk dan Dean James
-
Hasil Super League: Dua Gol Sundulan Runtukahu Bawa Persija Menang Comeback atas Arema FC
-
Florian Wirtz Dituding Penghancur Liverpool Oleh Arsene Wenger, Ini Kata Arne Slot
-
Mengerikan! Hooligan Eks Klub Eliano Reijnders Picu Kerusuhan, Anak-anak Jadi Korban
-
Tampil Gemilang, Emil Audero Frustrasi Sebut Cremonese Tak Layak Kalah dari Pisa
-
Comeback Spektakuler Persib di ACL Two: Robi Darwis Beberkan Kunci Kebangkitan
-
3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
-
2 Pemain Keturunan Indonesia Disanksi FIFA: Fans Diharap Tenang, Beda Kasus dengan Malaysia