Suara.com - Federasi sepak bola Indonesia, PSSI resmi mengumumkan mempekerjakan legenda Ajax keturunan Maluku Simon Tahamata.
Simon Tahamata dipekerjakan PSSI sebagai Kepala Pemandu Bakat (Head of Scouting) sepak bola nasional.
Sosok Simon Tahamata bukan sosok sembarangan di sepak bola Belanda. Ia adalah legenda hidup sepak bola Negeri Kincir Angin.
Simon Tahamata punya pertautan kental dengan Indonesia. Ia memiliki keturunan Maluku.
Ayahnya, Lambert Tahamata, adalah seorang prajurit Koninklijk Nederlandsch-Indisch Leger (KNIL).
Sementara ibunya, Octovina Leatemia, adalah sosok sentral dalam keluarga besar mereka yang terdiri dari 12 anak.
Simon Tahamata lahir di barak Vught, salah satu kamp yang dibuka oleh pemerintah Belanda untuk menampung orang-orang Maluku yang hijrah pasca aksi Republik Maluku Selatan atau RMS.
"Saya lahir di barak Vught. Ketika saya 5 tahun, keluargaku pindah ke kawasan Tiel, Diderik Vijghstraat, yang waktu itu merupakan pinggiran desa," kata Simon kepada salah satu media Belanda, AD.nl pada 11 Juni 2017.
Kehebatan Simon Tahamata di lapangan hijau tak lepas dari sosok di sampingnya. Siapa lagi kalau bukan sang istri.
Baca Juga: Mees Hilgers, Laga Kontra Cina dan Performa Buruknya di Timnas Indonesia
Siapa istri Simon Tahamata? Legenda Ajax itu diketahui memiliki istri bernama Jomi Tahamata.
Kedua pasangan ini diketahui menikah di dekade 80-an. Dari video yang diunggah salah satu akun Facebook Harry Vermeegen terlihat momen pernikahan Simon dengan Jomi.
Di video itu terlihat Simon berkumis dan tampak gagah dengan jas hitam sementara mempelai wanita Jomi terlihat cantik.
Sekilas dari wajah Jomi Tahamata tampak seperti perempuan Indonesia Timur.
"Jomi istri Simon Tahamata merupakan wanita luar biasa yang cantik. Jomi begitu setia dengan Simon begitu juga sebaliknya," ulas salah satu media Belanda.
Kesetian dan kehangatan keduanya sebagai pasangan suami istri ditunjukkan Simon dan Jomi sampai saat ini.
Berita Terkait
-
Mees Hilgers, Laga Kontra Cina dan Performa Buruknya di Timnas Indonesia
-
Orang Dekat Simon Tahamata Bocorkan Janji Manis PSSI: Mereka Memberikan...
-
Simon Tahamata: Saya Prihatin Pembinaan Pemain Junior Kurang Optimal
-
Menanti Magis Ole Romeny: Bisakah Kembali Membuat Kejutan di Lini Depan Timnas Indonesia?
-
Bukan Uang atau Popularitas, Simon Tahamata Ungkap Alasan Terima Pinangan PSSI
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
Terkini
-
Legenda Klub Italia Terawang Masa Depan Jay Idzes, Siap-siap Jadi Rebutan Raksasa Serie A
-
Manchester United Siapkan Rp1,7 T Demi Kalahkan Liverpool dan Manchester City
-
Siap-siap! PSM Makassar Umumkan Pelatih Baru Malam Ini
-
Siapa Luciano Spalletti? Kandidat Pelatih Baru Juventus Gantikan Igor Tudor
-
Magabut di FC Twente, Mees Hilgers Dilirik Eks Klub Calvin Verdonk
-
Media Cup 2025 Resmi Bergulir, Hadirkan Pameran Foto hingga Duel Legenda Timnas Indonesia
-
Jay Idzes Bangga Jebol Gawang Juventus, Singgung Rekor dan Sejarah
-
2 Kelebihan Aresnal yang Tidak Dimiliki Liverpool dan Manchester City
-
Gelandang 14 Tahun Asal Cirebon Curi Perhatian di Amerika Serikat, Tertarik Bela Timnas Indonesia
-
Rekap Persib Bandung Sebulan Penuh, Sempurna!