Suara.com - Naturalisasi kembali jadi senjata utama Timnas Indonesia di bawah komando Patrick Kluivert.
Proyek yang dimulai sejak era Shin Tae-yong itu kini terus berlanjut, menghadirkan wajah-wajah baru yang membawa aroma Eropa ke skuad Garuda.
Empat pemain naturalisasi langsung mendapatkan kepercayaan tampil di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Mereka adalah Dean James, Ole Romeny, Emil Audero, dan Joey Pelupessy.
Kehadiran keempatnya membuat Timnas Indonesia semakin solid, baik dari segi kualitas maupun kedalaman tim.
Nama Dean James sempat menimbulkan perdebatan ketika dinaturalisasi karena posisi bek kiri dianggap sudah penuh.
Namun, Kluivert punya pandangan berbeda: James menambah persaingan sehat.
Meski belum bisa menyalip Calvin Verdonk sebagai pilihan utama, James menunjukkan disiplin bertahan dan akurasi umpan silang yang cukup menjanjikan.
Kehadirannya menjadi opsi alternatif yang efektif untuk lini pertahanan Garuda.
Baca Juga: Kondisi Terkini Pemain Timnas Indonesia Jelang FIFA Matchday September 2025, Empat Cedera Satu Pulih
Krisis striker lokal akhirnya menemukan solusi lewat Ole Romeny.
Striker 25 tahun ini langsung tampil menggila dengan mencetak tiga gol dari empat laga kualifikasi.
Satu-satunya pertandingan di mana ia gagal mencetak gol adalah saat menghadapi Jepang.
Selebihnya, Romeny tampil tajam, konsisten, dan menjadi ujung tombak serangan Indonesia.
Debut Emil Audero bersama Timnas Indonesia akhirnya terwujud di era Kluivert.
Penjaga gawang kelahiran Mataram itu tampil solid dalam dua pertandingan, memperlihatkan refleks cepat serta ketenangan mengatur pertahanan.
Tag
Berita Terkait
-
Daftar Cedera Pemain Timnas Indonesia Jelang FIFA Matchday September
-
Persija Jakarta Kirim Dua Pemain ke Timnas Indonesia U-23, Siapa?
-
Rafael Struick Dipanggil U-23, Absen Bela Timnas Indonesia Senior?
-
Getir Nasib Jairo Riedewald, Sempat Dikejar Timnas Indonesia Kini Jadi Pengangguran
-
Pemain Kembar Keturunan Pulau Yapen Dipanggil Timnas Indonesia Hadapi Kuwait dan Lebanon
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Gol Dramatis Justin Hubner Bikin Pelatih Dean James Murka Kritik Keras Lini Pertahanan
-
Persija Jakarta Bereaksi Usai Allano Lima jadi Korban Rasisme
-
Usai Jadi Penentu Kemenangan Persib atas Persija, Beckham Putra Ogah Terbuai Isu Timnas Indonesia
-
Live Instagram Lamine Yamal Mendadak Dihentikan, Ada Apa di Ruang Ganti Barcelona?
-
Allano Lima Dihujani Rasisme Usai Derbi Persija vs Persib, Winger Macan Kemayoran Kirim Pesan Kuat
-
Tiket Piala Asia Futsal 2026 Resmi Dijual! Yuk Dukung Timnas Indonesia
-
Seperti Apa Karakter John Herdman? Arya Sinulingga: Nanti Kalian Rasakanlah
-
Satu Bek Dipastikan Kieran McKenna Hengkang, Posisi Elkan Baggott di Ipswich Town Aman?
-
Kevin Diks Ikut Andil Besar Bawa Gladbach Bangkit di Era Eugen Polanski
-
Justin Hubner Bikin Gol Penyelamat Kekalahan, Jennifer Coppen Kirim Pesan Menohok