- Penghargaan 'The Best FIFA Football Awards 2025' akan diselenggarakan di Doha, Qatar, pada Selasa, 16 Desember 2025.
- Acara ini menentukan pemenang Puskas Award, termasuk nominasi bek Timnas Indonesia, Rizky Ridho.
- Seluruh rangkaian penghargaan bergengsi tersebut dapat disaksikan penggemar secara langsung dan gratis melalui FIFA.com.
Suara.com - Penantian seluruh fans sepak bola Indonesia akan segera berakhir. FIFA secara resmi telah merilis jadwal malam penghargaan 'The Best FIFA Football Awards 2025' yang akan menjadi momen penentuan nasib bek Timnas Indonesia, Rizky Ridho dalam perburuan gelar Puskas Award.
Acara bergengsi ini akan dihelat di Fairmont Katara Hall, Doha, Qatar, pada Selasa (16/12/2025) mulai pukul 20.00 waktu setempat.
'The Best FIFA Football Awards 2025' tidak hanya akan mengumumkan pemenang Puskas Award.
Sederet penghargaan paling prestisius di dunia sepak bola juga akan diberikan, mulai dari Pemain Terbaik Pria dan Wanita, Pelatih Terbaik, hingga Kiper Terbaik.
FIFA mengklaim, proses voting untuk penghargaan-penghargaan ini telah diikuti oleh lebih dari 16 juta penggemar di seluruh dunia.
Selain Puskas Award, akan ada pula penghargaan baru untuk gol terbaik wanita, Marta Award, serta FIFA Fair Play Award.
Kabar baik bagi seluruh pendukung Rizky Ridho dan pecinta sepak bola Tanah Air, seluruh rangkaian acara yang akan dihadiri oleh sekitar 800 tamu undangan ini dapat disaksikan secara langsung dan gratis.
"Para penggemar dapat menonton seluruh upacara secara langsung dan gratis di FIFA.com," tulis pernyataan resmi FIFA.
Kini semua mata dan doa tertuju pada Doha. Rizky Ridho yang masuk nominasi berkat gol spektakulernya dari tengah lapangan saat membela Persija Jakarta melawan Arema FC, akan bersaing dengan para bintang dunia.
Baca Juga: Insiden MU vs Persib, Dua Kata Yance Sayuri Usai Nyaris Tonjok Marc Klok
Berita Terkait
-
Indra Sjafri Akui Gagal Penuhi Target SEA Games 2025, Siap Dipecat?
-
3 Pemain Timnas Indonesia U-22 dengan Performa Terburuk Selama SEA Games 2025
-
Kutukan Thailand dan Kegagalan Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
-
Faktor yang Bikin Timnas Indonesia U-22 Hancur Lebur di SEA Games 2025
-
Meski Gagal Total di SEA Games 2025, 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 Layak Dapat Sorotan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Deretan Fakta Menarik Matchday Terliar Liga Champions 2025/2026 Tadi Malam
-
Jejak 6 Pemain Keturunan Indonesia di Ajax Amsterdam Sebelum Maarten Paes
-
Tanpa Kurzawa dan Dion Markx, Andrew Jung Siap Jadi Tumpuan Persib di Stadion Manahan
-
Bukan Cuma Soal Postur, Ini Alasan Teknis Bojan Hodak Rekrut Dion Markx
-
Kualitas Maarten Paes Diremehkan, Disebut Tak Bakal Jadi Kiper Nomor Satu Ajax
-
Separah Apa Cedera Asnawi Mangkualam? Ancaman untuk Timnas Indonesia di FIFA Series
-
Rival Timnas Indonesia, Vietnam Kini Punya Tembok 3 Kiper Eropa Jelang Piala AFF 2026
-
Kronologis Asnawi Mangkualam Berakhir Tragis Akibat Cedera ACL Saat Sesi Latihan Bersama Port FC
-
Malam Penentuan di Liga Europa: Nasib 2 Pemain Timnas Indonesia di Ujung Tanduk
-
Cole Palmer ke Manchester United Gantikan Bruno Fernandes?