Di tengah-tengah kesibukan keartisan, Sandy Aulia masih menyempatkan diri untuk mengikuti kegiatan sosial. Shandy menjadi pemandu acara (MC) di sebuah acara untuk merayakan Hari Kanker Anak Internasional yang jatuh pada tanggal 15 Februari lalu.
Mengenakan dress putih, Shandy nampak percaya diri memandu acara yang dikhususkan untuk anak-anak penderita kanker di Yayasan Anyo Indonesia.
"Hari ini seneng banget bersyukur saya boleh ada di rumah Anyo. Berpartisipasi, saya disini MC walaupun saya belum pernah jadi MC sebelumnya," kata Shandy usai mejadi MC, di Jln. Anggrek Nelli Murni, Slipi, Jakarta Barat, Sabtu (22/2/2014).
Walaupun Jakarta diguyur hujan seharian, Shandy tetap semangat untuk hadir.
"Kebetulan tadi hujannya mulai berhenti. Jadinya aku jalan ke sini," jelas artis yang melambung namanya lewat film Eiffel I'm in Love itu.
Meski mengaku baru pertama kali jadi MC dan tanpa konsep, Shandy berhasil memandu acara dengan baik.
"Buat saya, di sini saya melayani buat sesama. Walaupun saya nggak sempurna, tapi saya senang bisa hadir di sini," pungkas Shandy sambil merendah.
Tag
Berita Terkait
-
Tas Hermes Shandy Aulia di Swiss Jadi Sorotan, Ramai Dibandingkan Warganet?
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
5 Koleksi Tas Chanel Shandy Aulia, Bikin Makin Kece saat Liburan ke Spanyol
-
Kaleidoskop 2025: 7 Artis Terseret Rumor Jadi Simpanan Pejabat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans