Almarhum musisi Yani Djunaedi telah dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan, Kamis (26/3/2015) pagi. Jenazah tiba di pemakaman sekitar pukul 08.00 wib.
Didampingi keluarga dan juga sahabat, prosesis pemakaman dimulai lima belas menit kemudian. Airlangga atau Elang, anak hasil pernikahan Yani dengan Ervie, ikut turun ke liang lahat untuk menempatkan jasad sang ayah sekaligus mengazani almarhum.
Dengan penuh sedih, Ervie istri almarhum terlihat berusaha tegar. Ia sesekali memeluk anak-anaknya, Ivanka dan juga Bintang.
Selain istri dan anak dari Yani Libels, sahabatnya Ronny Sianturi juga hadir di pemakaman hingga prosesi selesai dilaksanakan. Selain itu Edwin Manansang, sahabat Yani lainnya ikut yang sedang berada di Istanbul ikut menyaksikan pemakaman Yani lewat sejenis sambungan video streaming.
Setelah terjadi kesimpangsiuran lokasi Yani meninggal dunia, akhirnya diluruskan Ronny Sianturi. Ronny menjelaskan Yanni dinyatakan meninggal dunia setelah mendarat di Bandara Soekarno Hatta, Jakarta.
Suara.com - "Dia habis dari Pangkal Pinang, sehabis ikut menguburkan orangtua sahabatnya. Pas pulang langsung anfal, pas landing," ujar Ronny.
Lebih lanjut Ronny mengatakan, setelah mendarat Yani masih bisa berjalan untuk mengambil barang di bagasi, kemudian berjalan ke toilet. Di toilet Yanni mengeluh dadanya sakit.
"Pas mau pipis dia merasa keringat dan sakit dada. Dia suruh orang penjaga toilet memanggil dokter," lanjut Ronny.
Saat petugas memanggil dokter di ruang medis, Yani didudukkan di dekat toilet. Sayang, saat dokter tiba di lokasi nyawa Yani sudah tak tertolong. Saat itupun dokter melakukan tindakan dengan bantuan CPR.
Yani dipastikan meninggal dunia pada pukul 09.45 WIB diduga akibat serangan jantung.
Tag
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari