Nikita Willy dan Calvin Jeremy. (Suara.com/Ismail)
Penyanyi Nikita Willy kembali membuat video klip bersama Calvin Jeremy dan Teuku Rasya untuk single solonya yang berjudul "Andai Kau Bisa Mengerti".
"Hari ini kita lagi bikin video klip untuk single aku sendiri 'Andai Kau Bisa Mengeti'. Tapi karena klip di Freaks ini berbentuk cerita pendek otomatis Rasya sama Kelvin ikutan syuting karena plot aku sama mereka," kata Niki disela-sela pembuatan video klip, di Hidden Paradise, kawasan Kayu Putih, Pondok Cabe, Jakarta Selatan, Kamis malam (20/8/2015).
Anak pertama dari dua bersaudara tersebut mengaku sangat senang bisa kembali berakting bersama Calvin dan Rasya. Bahkan Niki menyanjung kemampuan Calvin dalam berakting.
"Aku juga surprise banget. Kalau lihat dia bisa nyanyi dan main gitar ternyata aktingnya luar biasa banget. Aku lihat dia saat adegan marah, wow ternyata dia bisa lho begini, improvisasinya bagus banget," sanjung Niki.
Calvin yang ada disampingnya pun merasa tersanjung dengan pujian Nikita.
"Itu balik lagi sebenarnya bagaiman saya bekerja sama dengan Nikita dan Teuku, terus udah biasa juga kerja sama sutradara klip sudah lima kali kerja sama jadi kalau ada apa-apa dia tinggal bilang," jelas Calvin.
Nikita mengungkapkan, pada awalnya Calvin merasa kaku saat memeluk dirinya. Namun setelah melewati beberapa adegan, mereka mulai terbiasa.
"Pas di-brief aku sama dia ditunjuk pacaran, aku sama dia ketawa-ketawa. Tapi seru karena ini awal yang baru. Awalnya Kelvin saat adegan pelukan dia kaku banget," tandas Niki.
Komentar
Berita Terkait
-
Danang DA Kesal Ditabrak Sopir Bluebird Ugal-ugalan, Colek Nama Nikita Willy dan Suami
-
Nikita Willy Tak Menyapa Marsha Timothy, Netizen: Salahnya di Mana?
-
Momen Nikita Willy Lewati Marsha Timothy Tanpa Sapa Tuai Pro Kontra
-
Nikita Willy: Jadi Ibu Itu Penuh Tantangan, Tapi Bisa Tetap Happy Kalau Tahu Caranya
-
Pose Ngangkang Saat Olahraga Bareng Pelatih Pria, Nikita Willy Diserang Netizen: Gak Paham Agama?
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Perang Hollywood Vs AI, Serikat Aktor Kecam Keras Aktris Virtual Tilly Norwood
-
Rekomendasi Film Horor yang Rilis di Netflix Oktober 2025
-
Latar Belakang Yai Mim eks Dosen UIN Malang yang Viral, Ternyata Masih Keluarga Gus Iqdam
-
Diduga Berlendir dan Lembek, 763 Porsi MBG Ditolak di Sekolah Ini
-
Ramai Kasus Keracunan, Melanie Subono Luncurkan Program 'MBG Gak Beracun'
-
Sahara Akhirnya Minta Maaf ke Yai Mim, Akui Perbuatan dan Perkataannya Kasar
-
Jessica Rosmaureena Bongkar Dugaan Perselingkuhan Hokky Caraka, Ajak Pegawai Hotel Ngamar
-
Aktris Korea Jeon Hye Bin Kemalingan Kartu Kredit di Bali, Rp178 Juta Ludes Dalam 10 Menit
-
Nicki Minaj dan Cardi B Debat Sengit di Media Sosial, Seret Keluarga Hingga Ranah Pribadi
-
Nikita Mirzani Semprot Pengacara Vadel Badjideh, Sebut 'Ibu Berbentuk Bapak-Bapak'