Suara.com - Pemain sinetron sekaligus penyanyi Aliando Syarief baru saja menyelesaikan syuting video klip terbarunya yang berjudul Pergi dari Hatiku. Dalam klip itu, lelaki yang akrab disapa Ali ini berperan sebagai pelayan di sebuah bar.
"Seru (jadi pelayan). Cuci-cuci dan bersih-bersih meja. Tarik-tarik orang mabok. Ceritanya seru dan nyambung. Kayak film pendek, tapi menghibur," katanya saat ditemui di kawasan Blok M, Jakarta Selatan, Minggu (1/11/2015).
Meski harus berperan sebagai pelayan, Ali tetap bergaya keren seperti laki-laki remaja pada umumnya. "Dari gayanya lebih simpel, waitress-nya agak gaul gitu. Menyesuaikan tempatnya juga," sambungnya.
Secara utuh, klip Pergi Dari Hati menceritakan tentang perselingkuhan dan hancurnya hubungan sepasang kekasih. Lagu Pergi dari Hati ini terdapat dalam album The Freaks.
Album gabungan Aliando bersama dengan tiga penyanyi lainnya yaitu Calvin Jeremy, Teuku Rasya dan Nikita Willy.
Berita Terkait
-
Promosi Film Baru, Aliando Syarief Bikin Warganet Nostalgia dengan Pesona Digo GGS!
-
Bantah Tudingan Pedofil, Logika Aliando Syarief Malah Bikin Netizen Murka
-
Brewokan Hingga Gondrong, Aliando Syarief Ungkap Perannya di Film Narik Sukmo
-
Sinopsis dan Fakta-Fakta Menarik Film Narik Sukmo, Ungkap Mistisnya Desa Kelawangin
-
Tampil Brewokan Hingga Gondrong, Aliando Syarief Bantah Jadi Dukun
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Bukan Cuma Iseng, Alasan Amanda Manopo Pajang Foto Biru di TikTok Ternyata Romantis Banget
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
-
Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa dipenuhi Deddy Corbuzier
-
Doa dan Harapan Habib Ja'far Buat Onadio Leonardo yang Terjerat Kasus Narkoba
-
Ajukan Perdamaian, DJ Panda Bertemu Erika Carlina di Polda
-
Ditangkap Bareng Onad, Beby Prisillia Tulis Pesan untuk Suaminya: You're a Good Person
-
Bak Kasih Kisi-Kisi, Onad Sempat Bercanda soal Ganja dan Papir Sehari sebelum Ditangkap
-
Viral Lagi, Sabrina Chairunnisa Curhat Deddy Corbuzier Pehitungan Tapi Royal ke Orang Lain
-
Livy Renata Ketawa Deddy Corbuzier Dicerai Sabrina Chairunnisa, Dendam Lama?
-
Kasus Penggelapan, Duit Fuji Diduga Ditilep Admin Lebih dari Rp1 Miliar