Suara.com - Fitri Carlina langsung mengontak Saipul Jamil setelah mendengar penangkapan juri D Academy itu oleh Polsek Kelapa Gading atas dugaan pencabulan terhadap DS, remaja lelaki berusia 17 tahun, pada hari Kamis (18/2/2016).
Pelantun ABG Tua itu mengontak penyanyi dangdut yang akrab disapa Ipul itu melalui BlackBerry Messenger. Seperti ini isi percakapan Fitri dengan Ipul yang didapatkan oleh Suara.com:
Fitri: Assalmu’alaikum bang…Abang yang sabar yaaa?
Walaahh kok bisa banggg, akubaru aja tau beritanyaa (emoji wajah orang bersedih)
Ipul: Ia
Fitri: Abaang… Nanti kita jenguk yach (emoji orang memeluk)
Fitri: Ia
Fitri mengungkapkan, ia mengkonfirmasi langsung kepada Ipul melalui BBM pada hari Kamis atau di hari Ipul ditangkap oleh polisi.
Perempuan yang sempat heboh digosipkan berpacaran dengan Ipul ini mengungkapkan dirinya akan menjenguk Ipul yang statusnya tahanan Polsek Kelapa Gading pada pekan ini.
"Minggu depan (minggu ini) aku mau menjenguk Bang Ipul. Mudah-mudahan saat itu sudah berkurang proses pemeriksaannya," kata Fitri yang saat itu berada di luar kota, seperti dilansir Nagaswara.co.id.
BERITA MENARIK LAINNYA:
BAP Dicabut, Saipul Jamil Suap Polisi?
Perempuan Singapura yang Siksa PRT Indonesia Divonis 9 Bulan Bui
Tempat Perayaan Peh Cun yang Berubah Jadi Sarang Prostitusi
Berita Terkait
-
Fitri Carlina Terbang ke Arab Saudi Dukung Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
6 Kontroversi Lina Mukherjee, Dari Makan Babi Hingga Hamil di Luar Nikah!
-
6 Artis yang Nonton Timnas Indonesia di Jepang, Ada Ganindra Bimo Hingga Fitri Carlina
-
Fitri Carlina Terbang ke Jepang Demi Timnas, Disambut Kedipan Nathan Tjoe-A-On
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an