Suara.com - Aktris Acha Septriasa ikut gembira sahabatnya, Abimana Artasatya bisa berkumpul lagi dengan ayahnya, Roberto Candelas Aguinaga. Pertemuan ini merupakan yang pertama semasa hidup Abi, sapaan Abimana.
"Semoga silaturahminya nggak terputus lagi. Saat ini kan putra-putri Abimana juga sudah mulai dewasa, sehingga mereka bisa kenal sosok kakeknya," kata Acha ditemui di Jakarta, Rabu (22/6/2016).
"Saya juga berharap Abimana bisa terus happy. Sekarang Abi dan keluarganya paham asal usulnya dari Spanyol, terutama untuk anak-anak Abimana," ujarnya lagi.
Abi pergi menemui ayah kandungnya di Spanyol pada pekan lalu. Pertemuan ini terjadi ketika dia tengah membintangi film Sabtu Bersama Bapak. Sebelumnya, Abi memang pernah bercerita jika kisah di film tersebut mirip dengan kehidupannya yang juga merindukan sosok ayah.
Tahu akan hal itu, Acha pun terheran-heran. Kata dia, mengapa pertemuan ini bisa terealisasi ketika Abi membitangi film yang juga dibintanginya tersebut. "Kadang-kadang film memang bisa jadi proses pembelajaran. Karena mungkin penyadarannya lewat film ini," ucanya.
Sabtu Bersama Bapak, film terbaru dari Maxima Pictures, diadaptasi dari novel laris karya Adhitya Mulya. Film mengisahkan Satya (Arifin Putra) dan Cakra (Deva Mahenra) yang terus mendapatkan bimbingan dari almarhum ayahnya melalui video yang diputar setiap hari Sabtu.
Sinopsis film tersebut menceritakan Gunawan Garnida (Abimana Artasatya) yang mengetahui kalau umurnya tidak lama. Gunawan tahu dia tidak akan dapat melihat kedua anaknya, Satya (Arifin Putra) dan Cakra (Deva Mahenra), tumbuh sampai dewasa.
Gunawan memutuskan untuk melakukan sesuatu agar kedua anaknya tetap tidak kehilangan sosok bapak dalam hidup mereka. Sabtu Bersama Bapak ditayangkan serentak di seluruh bioskop di Indonesia pada tanggal 5 Juli 2016.
Tag
Berita Terkait
-
Drama Religi yang Menguras Emosi, Film Air Mata Mualaf Wajib Ditonton
-
Perhatian Manis Arya Saloka ke Acha Septriasa Bikin Warganet Ingin Menjodohkan
-
Anak Jadi Alasan Acha Septriasa Sulit Cari Pasangan Lagi, Kok Bisa?
-
Acha Septriasa Blak-Blakan Soal Rumah Tangganya yang Kandas: Tak Seimbang?
-
Acha Septriasa Ungkap Penyebab Cerai, Singgung Perjuangan Cuma dari Satu Pihak
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Megawati Ngaku Tak Punya Ponsel: Karena Aku Orang yang Dicari
-
Onadio Leonardo Ajukan Rehabilitasi, Polisi Ungkap Kondisi Terkini
-
Urine Negatif, Beby Prisillia Kirim Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Masih Ditahan
-
Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Happy Asmara Mendadak Curhat Pernah Diselingkuhi Sebelum Tunangan
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Ruben Onsu Tegur Fansnya dan Giorgio Antonio, Sarwendah Curhat Sudah Muak dan Merasa Diinjak-injak
-
Sidang Etik Anggota DPR Dimulai, Nafa Urbach Disebut Hedonis dan Tamak