Suara.com - Kabar miring terus-menerus menerpa penyanyi dangdut serta narapidana kasus pelecehan seksual sesama jenis, Saipul Jamil.
Setelah sebelumnya, Saipul terjerat kasus suap pejabat di Pengadilan Negeri Jakarta Utara. Kini, Ipul, sapaan akrabnya, dikabarkan terlibat tindak asusila di penjara.
Untuk isu terakhir ini, pihak lembaga permasyarakatan (Lapas) maupun rumah tahanan (Rutan) tempat Ipul ditahan sudah membantahnya, dan menegaskan kalau itu hanyalah hoax belaka.
Rumor tak sedap ini rupanya juga sudah sampai ditelinga keluarga Ipul. Mereka pun pasrah kepada Yang Maha Kuasa atas beredarnya kabar bohong ini.
"Keluarga hanya tawakkal soal kabar hoax yang beredar itu," ujar Tito Hananta Kusuma, kuasa hukum Ipul, saat dihubungi Suara.com, Kamis (9/3/2017).
Tito menjelaskan, saat mendengar beredarnya kabar tindakan asusila tersebut, dia langsung mengecek langsung ke keluarga serta ke mantan suami Dewi Persik itu.
"Jadi saya sudah ngecek ke Lapas dan ke Ipul-nya. Kabar itu tidak benar, hanya hoax," tuturnya.
Ipul kini sedang menjalani masa tahanan setelah divonis bersalah oleh PN Jakarta Utara atas tindakan asusila kepada DS, yang masih di bawah umur, saat menginap di rumahnya.
Akibat kelakuannya itu, majelis hakim memvonis Ipul tiga tahun penjara.
Baca Juga: Kalah dari Lyon, Roma Terancam Gagal Lolos ke Perempat Final
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 18 Desember: Ada Gems dan Paket Penutup 112-115
- Kebutuhan Mendesak? Atasi Saja dengan BRI Multiguna, Proses Cepat dan Mudah
- 5 Skincare untuk Usia 60 Tahun ke Atas, Lembut dan Efektif Rawat Kulit Matang
- 5 Mobil Keluarga Bekas Senyaman Innova, Pas untuk Perjalanan Liburan Panjang
- Kuasa Hukum Eks Bupati Sleman: Dana Hibah Pariwisata Terserap, Bukan Uang Negara Hilang
Pilihan
-
UMP Sumsel 2026 Hampir Rp 4 Juta, Pasar Tenaga Kerja Masuk Fase Penyesuaian
-
Cerita Pahit John Herdman Pelatih Timnas Indonesia, Dikeroyok Selama 1 Jam hingga Nyaris Mati
-
4 HP Murah Rp 1 Jutaan Memori Besar untuk Penggunaan Jangka Panjang
-
Produsen Tanggapi Isu Kenaikan Harga Smartphone di 2026
-
Samsung PD Pasar Tablet 2026 Tetap Tumbuh, Harga Dipastikan Aman
Terkini
-
Lirik Lagu Natal Dari Pulau dan Benua dan Chordnya yang Meriah
-
Lirik Lagu dan Chord Natal Pulihkan Kita Lengkap dengan Maknanya
-
Kejutan di Soundrenaline 2025, Bilal Indrajaya dan Maudy Ayunda Rayakan Ulang Tahun di Panggung
-
Lirik Lagu dan Chord Sebab Natal Tak Akan Berarti Tanpa KasihMu
-
Jurus 'Jalur Langit' Arif Brata Biar Film Suka Duka Tawa FYP, Sampai Bawa-Bawa Bilqis
-
Jadwal Lengkap Soundrenaline 2005 Hari Ini: Lokasi Panggung dan Penampil
-
Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Menikah, Acara Digelar Intim
-
Profil Gilli Jones, Aktor Berdarah Indonesia yang Masuk Bursa Casting Flynn Rider di Tangled
-
Laporan Wardatina Mawa Terkait Kasus Zina Lanjut, Inara Rusli dan Insanul Fahmi Dipanggil Polisi
-
Thariq Halilintar hingga Rezky Aditya Siap Unjuk Gigi di Celebrity Padel Competition 2025