Suara.com - Lupakan sejenak kisah pertunangan Laudya Cynthia Bella dan Afif Kalla yang telah berakhir karena masing-masing kini telah menemukan calon pendamping hidup yang baru.
Kita tahu Bella saat ini tengah menjalin hubungan serius dengan duda anak satu, Engku Emran, asal Malaysia. Begitu juga Afif Kalla yang telah menemukan pengganti Bella, yakni artis muda nan cantik bernama Tistha Nurma.
Akun gosip lambe_turah telah memposting video yang memperlihatkan Afif Kalla dan Tistha Nurma diduga tengah menggelar pesta tunangan. Video memperlihatkan meja jamuan makan ukuran besar lengkap dengan barisan bunga-bunga cantik yang diletakkan di tengah meja.
Wajah Tistha, seorang mahasiwa hukum dan part time produser itu , terlihat sumringah dan melambaikan tangan ke arah mata kamera. Seorang perempuan yang merekam momen mengucapkan selamat kepada perempuan 22 tahun itu.
"Selamat sayangku @tisthanurma. Ini bukan acara selametan wisuda kan yes. Saat sang mantan sudah bikin acara duluan. Dan akhirnya masuk beneran," akun gosip itu memberi caption, Selasa (1/8/2017).
Foto: Tistha Nurma
Sedikit profil Tistha Nurma, dia dilahirkan di Semarang, 11 Desember 1995. Tistha mengawali debut di film "Romansa: Gending Cinta di Tanah Turki".
Tistha juga punya bakat jadi musisi, ia mengisi menciptakan lagu sekaligus mengisi vokal untuk lagu "Cinta Yang Terbeli" yang jadi soundtrack filmnya.
Tistha sejak SMA sudah sudah menuangkan bakat membuat film dan terlibat di berbagai festival.
Baca Juga: Marissa Doakan Bella dan Engku Emran: Semoga Pernikahan Terakhir
Bella dan Afif diketahui telah gagal melanjutkan langkah ke jenjang pernikahan setelah menggelar lamaran pada 29 Januari 2017.
Berikut video Afif Kalla dan Tistha Nurma diduga gelar pesta tunangan:
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
 - 
            
              Bukti Rose BLACKPINK Humble: Angklung dari Fans Indonesia Jadi Pajangan di Rumah Mewahnya!
 - 
            
              Tawari Raisa Nyanyi di 73 Holywings, Hotman Paris Skakmat Hamish Daud: Daripada Sama Mokondo!
 - 
            
              6 Film Hollywood Guncang Bioskop Indonesia November 2025, The Running Man hingga Predator Terbaru
 - 
            
              Gantikan Davina Karamoy, Nicole Parham Beban Perankan Rani di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal