Suara.com - Aktor Tora Sudiro dan istrinya, Mieke Amalia, ditangkap Satuan Narkoba Polres Jakarta Selatan terkait kepemilikan psikotropika.
Penangkapan ini terjadi saat Tora mulai sibuk dengan promo film Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 2. Tora memerankan Indro, salah satu tokoh sentral di film garapan sutradara Anggy Umbara itu.
Kabar penangkapan ini langsung memancing warnaget mampir di kolom komentar Instagram Tora. Tak sedikit yang menyinggung soal nasib Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 2.
Akun raya_geraldine menulis,"Om kenapa om kabarnya ditangkep polisi..padahal mau premiere warkop dki,"
"Ngancurin momen nih bang Tora. Padahal JANGKRIK BOSS PART 2 akhir bulan tayang," timpal akun kokowriter.
Sebelumnya, Kapolres Jakarta Selatan Kombes Iwan Setiawan telah membenarkan penangkapan Tora dan Mieke. Kata dia, petugas mengamankan 30 butir obat yang diduga mengandung psikotropika.
"Iya masih dalam proses,masih uji kandungannya apa," kata Iwan.
Baca Juga: Tora Sudiro- Mieke Ditangkap, Susul Ammar Zoni dan Pretty Asmara
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Perut Sabrina Alatas Ikut Disorot, Imbas Gosip Pacar Hamish Daud Hamil
-
Lagu Baru Raisa 'Pengganti Aku' Diduga Sindir Isu Hamish Daud Selingkuh: Dia Mirip Sekali Denganku
-
Pernikahan Berakhir di Pengadilan, Raisa dan Hamish Daud Sudah Berdamai dengan Keadaan
-
Sarwendah Muak Diinjak-injak, Giliran Ruben Onsu Sindir Orang yang Mudah Tersinggung
-
Onadio Leonardo Kasus Narkoba, Beby Prisillia: Kamu Bukan Penjahat, Cuma Bodoh
-
Pengacara Raisa Respons Kabar Hamish Daud Selingkuh
-
Sidang Cerai Perdana Ditunda, Raisa Diimbau Hadir 2 Minggu Lagi
-
Nikita Mirzani Resmi Banding Vonis 4 Tahun Penjara, Pengacara Soroti Pasal Pemerasan
-
Profil Jay Alatas Ayah Sabrina Alatas, Ternyata Mantan Suami Christy Jusung
-
Kini Tegur Fans Sarwendah, Dulu Ruben Onsu Ngaku Tak Cemburu Kalau Orang Lain Dekati Anaknya