Suara.com - Aktris Naysila Mirdad dikabarkan telah bertunangan dengan pengusaha muda bernama Roestiandi Tsamanov. Bahkan saat ini Nay-sapaan akrabnya-terlihat memakai cincin yang digadang-gadang sebagai cincin tunangan.
Namun Nay buru-buru membantah. Menurutnya, itu bukan lah cincin tunangan.
"Nggak, ini cincin sendiri. Kabar dari siapa itu tunangan. Nanti kalau emang ada kabar baiknya, aku bakal kasih tahu. Mudah-mudahan kita bisa ngerayain sama sama," kata Nay saat ditemui di kawasan Taman Anggrek, Jakarta Barat, Selasa (3/10/2017).
Nay meminta doanya kepada rekan wartawan soal kabar lamarannya serta hubungannya dengan Roestiandi agar berjalan lancar. "Doain ajalah, mudah-mudahan lancar," ucapnya.
Nay menambahkan saat ini masih menikmati masa penjajakan dengan sang kekasih. "Masih pacaran tapi sudah yang serius. Cuma yang pasti aku percaya Tuhan akan memberikan waktu yang tepat,” katanya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
7 Drama Korea Tayang Februari 2026, Shin Hae Sun sampai Han Ji Min Comeback
-
Keanu AGL dan Dara Arafah Tangisi Jenazah Lula Lahfah Jelang Disalatkan
-
Tak Dibawa Pulang, Jenazah Lula Lahfah Disemayamkan di Rumah Duka Sentosa RSPAD Gatot Subroto
-
Ayah Kandung Syifa Hadju Siapa? Ternyata Bukan Andre Ariyantho
-
Lula Lahfah Meninggal, Dara Arafah Terpukul: Udah Enggak Sakit Lagi Ya, Neng...
-
Lula Lahfah Meninggal Dunia, Kenapa Polisi Turun Tangan?
-
Kronologi Lengkap Meninggalnya Lula Lahfah: Pintu Terkunci hingga Temuan Obat-obatan
-
Polisi Dalami Kematian Lula Lahfah, Jenazah Dievakuasi dari Apartemen Essence
-
Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
-
Luna Maya Ziarah ke Makam Suzzanna, Bawa Misi Khusus untuk Lebaran 2026