Suara.com - Melly Goeslaw mengucapkan selamat atas HUT pernikahan ke-3 kepada Raffi Ahmad dan Nagita Slavina melalui tulisan di akun Instagram pribadinya, @melly_goeslaw.
Namun, tulisan Melly mengandung kata-kata sejuta makna karena penggemar Ayu Ting Ting atau dikenal Balajaer jadi baper (terbawa perasaan). Mereka berasumsi tulisan Melly telah menyasar idolanya.
Meskipun Melly tak menyebut nama Ayu Ting Ting, tapi banyak Balajaer yang menyerangnya lewat kolom komentar.
“Happy anniversary ke 3 Gigi dan Karto @raffinagita1717. Semoga langgeng ya, cobaan mah pasti akan ada aja sampe kapan juga. Tapi kalo cinta kalian kuat , Insya Allah bisa selalu menyingkirkan godaan godaan itu, kalopun kegoda yaa palingan juga cuma numpang lewat doang, kasian deh kalo ampe ada yang baper mah, wong cinta Gigi & Raffi itu udah dipatenin negara dan agama eeem,” tulis Melly.
“Didoain cepet dapet adik lagi deh Rafatharnya , biar makin lengkap kebahagiaan kalian berdua, langgeng sampai ke surga Allah Amiiiiin,” dia menambahkan.
Beberapa penggemar Ayu yang tak suka dengan tulisan Melly, menulis komentar nyinyir.
dwis1988: "Hahaha sdh tua msih suka nyinyir..."
safitrinayach: "Woy @melly_goeslaw jangan nyindir @ayutingting92 dasar gatau etika. Belom tentu wanita itu ayu. Tapi kenapa captionnya kaya gitu. Benar-benar gak patut di contoohhh."
clarisyaartika: "kasian jilbabnya mba jadi ternoda gara gara kelakuan kamu, astaghfirullah."
Namun, penggemar Melly bersatu padu menangkis nyinyiran Balajaer dengan menjelaskan bahwa tulisan vokalis band Potret itu tak menyebut langsung Ayu Ting Ting.
lailaindrianto: "Ada yang kepanasan sama caption teh melly aamiin teh doanya untuk raffi gigi rafathar."
rznbiel0221: "Balajaer pada baper."
missonlineshops: "Perasaan teh melly cm mendoakan yg terbaik buat raffi gigi deh. Kok bs nyangkut2 kemana2 ya.."
zezeolala: "Teh melly kolom komentar nya bau amis grgr balajaer. Berasa empang kali ah ini kolom coment wkwkwkke."
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer