Suara.com - Aktor Eza Gionino tetap menggelar pernikahannya dengan Meiza Aulia meski tak mendapat restu dari sang bunda, Ruch Gaya.
Tapi, Eza masih bisa bernapas lega lantaran sang ayah datang dan menjadi saksi pernikahannya itu.
Detik-detik Eza resmi menjadi suami Meiza terungkap dalam sebuah video yang diunggah akun gosip lambe_turah, Minggu (22/7/2018).
Di pernikahan ini, Eza diketahui memberikan mahar berupa perhiasan emas 13,55 gram dan uang tunai Rp 220.718.
Eza pun dengan lantang mengucap kalimat kabul pernikahan dan tanpa mengulang.
"Saya terima nikahnya Meiza Aulia Coritha binti Syamsul (kurang terdengar jelas) dengan mas kawin tersebut dibayar tunai," kata Eza menyambut kalimat ijab dari ayahanda Meiza.
Setelah dinyatakan sah, Eza sempat berucap "yes" sambil bertepuk tangan kecil. Saking girangnya, dia pun langsung mau memeluk Meiza yang duduk di sampingnya.
Sadar banyak orang di sana, Eza mengurungkan niat untuk memeluk istrinya itu. Namun, dia masih terlihat salah tingkah.
Pemandangan ini jadi hiburan tersendiri buat tamu undangan di sana. Mereka tertawa melihat kelakuan Eza.
Baca Juga: Ini Obrolan Inneke Koesherawati dengan Sahabat Sebelum Diamankan
Sementara, Ibunda Eza yang dihubungi hari ini mengaku tak merestui pernikahan itu. Bahkan, Ruch Gaya sampai menyebut Eza bukan anaknya lagi.
"Saya tidak lagi menganggap dia anak saya, sampai mati pun," kata Ruch Gaya.
Berita Terkait
-
Saat Kujang Emas: Batara Jayarasa Menyulut Fantasi-Aksi Perfilman Indonesia
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud
-
Bocoran Maher Zain: Ada 'Rahasia' di Konsernya, Khusus untuk Indonesia!
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka
-
Inspirasi Titi DJ di Lagu 'Bertemu 5000 Detik', Berawal dari Makan dan Curhat dengan Thomas Djorghi
-
Duet Maut Titi DJ dan Thomas Djorghi Hadirkan Pop-Dut Lagu 'Bertemu 5000 Detik
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!