Suara.com - Konflik antara Kriss Hatta dan Hilda Vitria yang kemudian menyeret Billy Syahputra belum juga usai. Setelah hakim menolak gugatan pembatalan nikah Hilda terhadap Kriss, ketiganya tak henti saling serang di media sosial.
"Kebenaran itu bisa disalahkan, tapi asal kalian tahu, kebenaran itu tidak akan pernah bisa dikalahkan. Itu faktanya. Anda sudah mengganggu kehidupan saya, lihat aksi saya. Oke? Bismillah," ujar Billy Syahputra dalam sebuah video di Instagram Story-nya, Sabtu (8/9/2018).
Billy Syahputra lantas memperlihatkan surat berisi tanggapan pihak Hilda Vitria terhadap keputusan Majelis Hakim Pengadilan Agama Bekasi, Jawa Barat.
Billy Syahputra pun menyindir Kriss Hatta yang seperti di atas angin setelah merasa menang dari pihak Hilda Vitria. "Gugatan hilda ditolak sudah bangga, lo pikir sudah winner? Apa kabar lo bro??? sehatkan?" kata mendiang adik Olga Syahputra tersebut.
Tak mau kalah, Kriss Hatta lantas menulis panjang lebar tanggapannya terkait sindiran Billy Syahputra tersebut. Tentu, dengan bahasa yang seakan memang digunakan untuk menyerang pihak lawan.
"Kejujuran memang menyakitkan. Ingat ya semua yg di mulai dr kebohongan gak akan di restui Allah & manusia. lucu nya kadang maling teriak maling. siapa yg ganggu siapa yg merasa terganggu ?!? situ sehatt bro ?! zaman skrg mau pisah aja ribet," tulis Kriss Hatta.
Tak sampai di situ, Kriss Hatta bahkan menyindir kekuatan cinta Billy Syahputra yang begitu besar terhadap Hilda Vitria. Pesinetron sekaligus pebisnis itu pun berharap Billy dan Hilda bisa segera naik pelaminan.
"Ambil ajalah bekas saya.... cepetan sono ! jgn sampe ga nikah ye. Lemesin ajaaaaahhh...." ungkap Kriss Hatta.
Baca Juga: Saat Bertengkar, Shezy Idris dan Suami Sering Ucap Kata Cerai
Berita Terkait
-
Artis Yakin Tak Dimadu, Disomasi Gara-Gara Stand Up Comedy
-
Kata Ibunda Hilda Vitria soal Gugatan Pembatalan Nikah Ditolak
-
Ngarep Dipacari, Dinar Candy: Billy Syahputra Tipe Aku Banget!
-
Yakin Hilda Vitria Belum Menikah, Billy Dukung Ajukan Banding
-
Pengadilan Anggap Sah Pernikahannya, Hilda Vitria Keheranan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadi Relawan di Yordania, Nabilah Eks JKT48 Sempat Dilarang Ayah
-
Ariel NOAH Cs Geruduk DPR, Minta Polemik UU Hak Cipta Tak Berlarut-larut
-
Fahmi Bo Diperbolehkan Pulang Usai Jalani Operasi Batu Empedu, Ucapkan Terima Kasih kepada Perawat
-
Live dari Dalam Penjara, Nikita Mirzani Kembali Edukasi soal Skincare
-
Nabilah Eks JKT48 Jadi Relawan ke Yordania, Sempat Dicurigai Bawa Sajam
-
Aksi Heroik Idol Vanesa Minerva Land Bekuk Maling di Kosannya Sendiri
-
Darah Pejuang Mengalir Deras, 5 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan Nasional
-
Cerita Etenia Croft Kejar Bunga Sakura Mekar di Jepang Saat Syuting Video Klip Single Baru
-
5 Bisnis Clara Shinta yang Membuatnya Kaya Raya sebagai Single Parent
-
HyunA Minta Maaf Usai Ambruk di Panggung Waterbomb Macau 2025