Suara.com - Perceraian Vicky Prasetyo dan Angel Lelga masih bergulir di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Meskipun begitu, kedua belah pihak tampaknya tak ragu menggaet sosok baru untuk menggantikan satu sama lain.
Lihat saja Angel Lelga yang makin lengket dengan Fiki Amlan, lelaki yang bersamanya di dalam kamar saat penggerebekan terjadi. Kini, Vicky Prasetyo pun seakan tak mau kalah dengan memamerkan sosok perempuan baru.
Hal itu terlihat dalam Instagram pribadinya, baru-baru ini. Tak tanggung-tanggung, Vicky Prasetyo mengumbar kemesraannya dengan seorang perempuan bule berparas rupawan dan bertubuh aduhai.
Dalam sebuah foto, Vicky Prasetyo tampak tersenyum simpul di samping perempuan bule tersebut. "You Never Walk Alone," katanya di keterangan foto, lengkap dengan emotikon bendera Indonesia dan Rumania.
Tak sampai di situ, Vicky Prasetyo mengunggah potret perempuan sama dengan pose yang berbeda. Kali ini, dara berambut coklat itu terlihat mengenakan busana ketat berwarna hitam dengan potongan kerah rendah.
"You Never walk Alone. Proses tdk pernah mengkhianati hasilnya. Nanti pelan2 belajar Ngaji ya neng sama aa," tulis Vicky Prasetyo.
Sayang, kabar soal kedekatan Vicky Prasetyo dan perempuan yang tak diketahui identitasnya itu belum dikonfirmasi oleh kedua belah pihak.
Berita Terkait
-
Cerita Haru Tarra Budiman Dampingi Istri Melahirkan Putri Pertama
-
Angel Lelga Targetkan Bangun Masjid di 2019
-
Angel Lelga Sebut Ada Mantan Jenderal Jadi Korban Vicky Prasetyo
-
Angel Lelga Siap Polisikan Vicky Prasetyo dan Keluarga
-
Pernikahannya Berakhir di Penghujung Tahun, Angel Lelga Gelar Syukuran
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings