Suara.com - Jika melihat Instagram Ahmad Dhani dan Ari Lasso beberapa hari terakhir, keduanya terlihat tengah sibuk berlatih musik. Tidak cuma mereka berdua, tapi di situ juga ada Once, Andra, dan Yuke.
Rupanya, Ahmad Dhani bersama personel band Dewa 19 lainnya tengah sibuk berlatih musik untuk menggelar konser reuni di Malaysia, pada awal Februari mendatang. Hal itu pun dibenarkan oleh Once Mekel.
"Lagi ada projek reunian, kami mau manggung di Malaysia tanggal 2 Februari di stadium Shah Alam," ungkap Once, saat ditemui di Jakarta, baru-baru ini.
Menurut Once, Dewa 19 memilih menggelar konser reuni di Malaysia, karena permintaan promotor setempat. Selain itu, Bala Dewa, sebutan penggemar Dewa 19, di Malaysia sangat besar.
"Memang dapat undangan dari sana. Promotornya dari sana dan memang fans di Malaysia banyak. Animo terhadap lagu Dewa sangat bagus termasuk juga lagu Indonesia lain. Jadi dugaan saya animonya akan sangat bagus," kata Once.
Konser reuni nanti juga akan dihadiri seluruh personel Dewa 19, termasuk Ari Lasso yang merupakan vokalis pertama. Meski sudah tidak lama membawakan lagu Dewa 19, namun Once mengaku hal tersebut tidak menjadi masalah.
"Fine aja sih. Ada beberapa lagu yang memang sejak dulu jarang dibawakan. Jadi harus hapalin lirik lagu. Kalau lagu Dewa yang klasik kita enggak kesulitan bawain," tutur Once.
Berita Terkait
- 
            
              Kabar Duka, Mertua Once Mekel Musisi Senior Totok Sardjan Meninggal Dunia
 - 
            
              Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
 - 
            
              Reaksi Maia Estianty Saat Ivan Gunawan Pajang Foto Ahmad Dhani di Depannya: Aduh
 - 
            
              Watak Asli Ahmad Dhani Dibongkar Ari Lasso: Jangan Ditantang!
 - 
            
              Ari Lasso Ungkap Persahabatannya dengan Ahmad Dhani Berawal dari Tawuran
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
 - 
            
              Bukti Rose BLACKPINK Humble: Angklung dari Fans Indonesia Jadi Pajangan di Rumah Mewahnya!
 - 
            
              Tawari Raisa Nyanyi di 73 Holywings, Hotman Paris Skakmat Hamish Daud: Daripada Sama Mokondo!
 - 
            
              6 Film Hollywood Guncang Bioskop Indonesia November 2025, The Running Man hingga Predator Terbaru
 - 
            
              Gantikan Davina Karamoy, Nicole Parham Beban Perankan Rani di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal
 - 
            
              Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty