Suara.com - Ibunda Della Perez, Sri Wulansih mengungkap anaknya tidak mengenal Vanessa Angel. Karena itu, dia heran saat Della Perez mendapat surat panggilan pemeriksaan dari Polda Jawa Timur.
"Duh belum pernah, nggak kenal (Vanessa Angel). Della nggak punya temen begitu, Della orang rumahan," kata Sri Wulansih saat dihubungi pada Senin (4/2/2019).
"Mamah tahu banget dia, mama percayanya gimana? Yah dia kemana-mana minta duit ongkos buat beli bensin, temen-temen mama main voli juga tahu," sambungnya lagi.
Kendati begitu, Sri Wulansih belum sempat bertanya langsung kepada adik almarhumah Julia Perez itu mengenai kasus ini.
"Kita nggak perlu tanya, dia masih nangis-nangis seharian," tutur Sri Wulansih.
Yang pasti, dia cuma menjamin Della Perez tidak pernah bersentuhan dengan kehidupan prostitusi.
"Iyalah mama yang tahu. Dia tuh kayak mpoknya (kakaknya) kalau satu punya cowok satu setia banget dia," ucap Sri Wulansih.
Sebelumnya, beredar foto surat panggilan Polda Jatim terhadap Della Perez di media sosial. Surat panggilan itu tertulis jelas dari Kepolisian Daerah Jawa Timur, Direktorat Reserse Kriminal Khusus dengan nomor panggilan: S.Pgl/286/I/Res.2.5/2019/Ditreskrimsus.
Baca Juga: Della Perez Diduga Terlibat Prostitusi Online, Keluarga Syok
Berita Terkait
-
Della Perez Diduga Terlibat Prostitusi Online, Keluarga Syok
-
Resmi Ditahan, Sekoper Barang Milik Vanessa Angel Diserahkan ke Keluarga
-
Tangisan Della Perez Pecah Usai Tahu Bakal Diperiksa Polda Jatim
-
Dinyatakan Sehat, Vanessa Angel Hari Ini Dipindah ke Penjara
-
Vanessa Angel Dibui, Nasib Avriellya Shaquilla Lebih Beruntung, Kok Bisa?
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Film Dokumenter Palestina 'The Voice of Hind Rajab' Akhirnya Tayang di Bioskop Indonesia
-
4 Fakta Menarik dari Teaser Film Alas Roban, Janjikan Teror dari Kawasan Paling Angker di Pantura
-
4 Fakta Menarik Film Esok Tanpa Ibu, Ketika Teknologi Digunakan untuk Menghapus Duka
-
Konser Ungu di Yogyakarta Penuh dengan 1.400 Penonton, Ada yang Datang dari Malaysia
-
Percy Jackson and the Olympians Season 2: Misi Penyelamatan Besar dengan Petualangan Menegangkan
-
5 Kronologi Dugaan Perselingkuhan Inara Rusli, Dulu Diselingkuhi Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Review Film Legenda Kelam Malin Kundang: Plot Twist Gila Bikin Melongo
-
Ibu Virgoun Menangis, Khawatir Mental Cucu Usai Inara Rusli Dilaporkan Terkait Kasus Selingkuh
-
8 Daftar Film Indonesia Tayang Desember 2025, Ada Timur Hingga Janur Ireng
-
Tak Hanya Selingkuh dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Sebut Suaminya Juga Berbuat Zina