Suara.com - Personel Duo Semangka, Clara Gopa awalnya cuek saat tahu akun Intagram-nya dibajak oleh orang tak bertanggung jawab. Bahkan ia awalnya berpikir, akun Instagram-nya hanya sedang mengalami gangguan.
"Jadi waktu saya ada konser di Timika, Papua, saya masih bikin stroy dan live streaming di Instagram. Ketika turun panggung dan menuju hotel, Instagram saya sudah tidak bisa dibuka lagi," kata Clara Gopa, usai membuat laporan di SPKT Polda Metro Jaya, Senin (18/3/2019) sore.
Clara Gopa baru menyadari Instagram-nya di bajak saat akun Instagram-nya benar-benar tidak bisa dibuka.
"Jadi email-nya itu sudah berubah dan nomor handphonenya berubah. Dan di situ saya mulai menyadari itu di-hack sama orang," sambungnya.
Pelantun lagu "Kurang Syantik" langsung kaget setelah ada salah satu event organizer yang menghubunginya dan mengklarifikasi mengenai pinjaman uang sebesar Rp5 juta.
"Setelah di-screen shoot dan kirim ke saya dan benar Instgram saya. Paginya saya tahu dia bikin story baru open member video call sex Rp 500 ribu sampai Rp 1 juta perbulan," jelas Clara Gopa.
Akibat Insta Story itu, banyak para fans Duo Semangka yang menjadi korban penipuan. Bahkan mencapai sekitar 250 orang.
"Jadi mereka diminta uang untuk jadi member video call sex," sambungnya.
Baca Juga: Oleh Si Pembajak, Clara Gopa Duo Semangka Dihargai Rp 1 Juta
Selain itu penipuan lain juga terjadi dengan cara berbeda. Yakni pelaku mengirim pesan ke teman-teman dekat Clara Gopa dan meminjam uang dengan dalih ingin membayar utang.
"Akhirnya teman-teman saya nggak enakan dan langsung ditransfer," ungkap Clara Gopa.
Bila dihitung-hitung secara keseluruhan jumlah yang mentransfer mencapai Rp 15 juta.
"Lumayan besar juga (Rp 15 juta) karena ada yang transfer Rp 3 juta, Rp 5 juta, Rp 6 juta. Jadi mungkin totalnya Rp 15 juta. Itu belum termasuk member VCS (video call sex)," jelas Clara Gopa.
Berita Terkait
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Usai Dikirim Bangkai Ayam Gegara Vokal Kritik Pemerintah, DJ Donny Kini Diteror Bom Molotov
-
Sherly Annavita Diteror Usai Speak Up Soal Bencana Sumatra, Mobil Dicoret Hingga Dilempari Telur
-
Diteror Bangkai Ayam Hitam, Inilah Profil DJ Donny yang Ternyata Eks Caleg
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas