Suara.com - Tuntutan Mega Makcik terhadap Elvy Sukaesih ditolak hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur. Lantaran kecewa, ia menangis hingga berguling-gulingan di lantai.
Janda pedangdut Nassar, Muzdalifah akhirnya menikah untuk keempat kalinya. Pernikahan tersebut menjadi sorotan karena ia menikah dengan lelaki yang 25 tahun lebih muda dari dirinya.
Seorang lelaki tiba-tiba muncul di media sosial dan mengaku sebagai pelaku penyebaran video masturbasi yang menghebohkan Twitter. Ia meminta maaf karena telah merugikan sejumlah artis dan atlet yang namanya dicatut dalam kehebohan tersebut.
Tiga berita tadi masuk dalam lima berita artis terpopuler di Suara.com sepanjang pekan ini. Ingin tahu lebih lengkap? Simak ulasannya berikut ini.
1. Sah! Muzdalifah Resmi Menikah untuk Ke-4 Kalinya
Mantan istri pedangdut Nassar, Muzdalifah akhirnya resmi melepas status janda. Dia dipersunting kekasihnya, Fadel Islami pada Jumat (26/4/2019), tepat pukul 10.15 WIB.
Prosesi ijab kabul sendiri berlangsung di Masjid Syamsul Huda, Benda, Tangerang. Pantauan Suara.com, acara berlangsung khidmat dengan diawali pembacaan Al-Quran.
Dengan setelan berwarna putih, Fadel Islami sendiri sukses mengucapkan ijab kabul dalam satu kali tarikan nafas. Dia menyerahkan 50 gram berlian dan emas beserta uang tunai 88 riyal sebagai mahar pernikahan.
Baca Juga: Klarifikasi Video Masturbasi, Richard Kyle : Itu Bukan Aku!
2. Tuntutan ke Elvy Sukaesih Ditolak Hakim, Mega Makcik Nangis Guling-guling
Tuntutan penyanyi asal Singapura, Mega Makcik terhadap Elvy Sukaesih ditolak hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur. Kecewa, Makcik menangis sambil guling-guling di lantai pengadilan.
Selain menolak gugatan Mega Makcik, hakim juga membatalkan tututan Elvy Sukaesih yang menggugat balik Mega Makcik karena merasa dirugikan.
Usai sidang, Mega Makcik nampak kecewa dengan keputusan majelis hakim. Meski begitu, ia masih bisa mengendalikan emosinya dan masih sempat melakukan wawancara denga wartawan.
3. Ngaku Sebarkan Video Masturbasi Artis, Lelaki Ini Minta Maaf
Tag
Berita Terkait
-
Richard Kyle Dihujani Isu Miring, Jedar : Aku Sayang Banget Sama Kamu!
-
Sedih Diisukan Terlibat Video Masturbasi, Richard Kyle Bakal Lapor Polisi?
-
Bantah Ada di Video Artis Masturbasi, Richard Kyle : Badannya Beda!
-
Bahas Video Masturbasi, Richard Kyle : Jessica Iskandar Tahu Itu Nggak Asli
-
Diisukan Ada di Video Masturbasi, Richard Kyle: Nggak Marah Cuma Sedih
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Deretan Drama Korea Usung Genre Komedi Romantis 2025, Terbaru Nice To Not Meet You
-
Sebelum Dihujat Netizen Jepang, Konten Kolaborasi Nessie Judge dan NCT Dream Sempat Batal Tayang
-
Terungkap Perbedaan Mencolok Folder Pinterest Hamish Daud dan Raisa Vs Sabrina Alatas
-
Buntut Panjang Semprot Miss Meksiko: Bos Miss Universe Turun Tangan, Nawat Itsaragrisil Menangis
-
Hamish Daud Minta Maaf ke Sabrina Alatas Gara-Gara Terseret Isu Perceraian
-
Ahmad Sahroni Bangga Ijazahnya yang Jelek Ditemukan Penjarah: Bagus Ijazahnya Asli
-
Tiada Maaf, Na Daehoon Resmi Ajukan Cerai Talak Terhadap Jule
-
Viral Selebgram Makassar Panik Mobilnya Digembok karena Parkir Sembarangan, Endingnya Bikin Adem
-
Perankan Dono Warkop DKI, Sosok dan Watak Desta Dibandingkan dengan Sang Legenda
-
Terjawab Aturan Hamish Daud dan Raisa soal Anak dan Harta Gana-gini usai Sepakat Cerai