Suara.com - Kabar bahagia tengah menyelimuti artis Shandy Aulia dan suaminya, David Herbowo karena segera dikaruniai anak setelah penantian 7,5 tahun. Shandy pun senang karena kini tak jalani diet karbo yang selama ini dilakukannya.
"Sebelumnya saya nggak makan karbo jadi ada perubahan makanan, jadi seneng boleh makan lagi," kata Shandy Aulia ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (17/6/2019).
Berat badan Shandy Aulia saat ini bahakn sudah bertambah. "Berat saya 46 (kg) dulu, sekarang sudah 48 kilo," ujarnya.
Meski boleh santap makanan mengandung karbohidrat, Shandy tetap punya batasan. Terlebih, dia tak boleh terlalu banyak makan makanan mengandung gula.
"Boleh makan gula, tapi cake aja, bukan minuman manis. Jadi lebih better cake, karbo harus makan," katanya.
Selain membatasi asupan gula, Shandy juga harus menjaga konsumsi daging. Gorengan pun masuk ke dalam daftar pantangan.
"Nggak makan daging merah, saya hanya konsumsi daging putih, wich is ikan dan ayam, lalu sayuran, gorengan nggak sama sekali. Lebih (makanan) rebus, bakar-bakaran," ujar Shandy Aulia.
Tag
Berita Terkait
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Review Film Eiffel I'm in Love, Romansa Klise yang Gak Pernah Bikin Bosan!
-
8 Pemotretan Keluarga Besar Shandy Aulia Jelang Lebaran 2025, Beda Agama Tapi Tetap Rukun
-
Dicecar Soal Gandengan Baru oleh Jessica Iskandar, Shandy Aulia Bicara Kemungkinan Menikah Lagi
-
Beda Sikap Andre Taulany dan Sule saat Tersinggung Pelawak Lain, Ketahuan yang Tak Profesional
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
Terkini
-
Ini Keputusan Lengkap MKD untuk Ahmad Sahroni, Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya
-
Kedekatan Andre Taulany dengan Natasha Rizky Bikin Desta Marah? Simak Klarifikasinya
-
Aksi Nekat di Konser BLACKPINK: Penonton Bawa Banner Minta Loker, Lisa Beri Jawaban Tak Terduga
-
Proses Cerai Andre Taulany Masuki Tahap Final, Putusan Diumumkan Online
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Saling Unfollow Instagram, Jefri Nichol dan Ameera Khan Diduga Putus
-
Onad Ditangkap, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Nasib Podcast Login
-
Ditinggal Sheila Dara Promosi Film di Amerika, Ayah Vidi Aldiano Ungkap Kondisi Terkini Sang Anak
-
Kondisi Belum Memungkinkan, Operasi Batu Empedu Fahmi Bo Terpaksa Ditunda
-
Erin Taulany Umrah Sendirian Usai Teken Kesepakatan Cerai, Jernihkan Pikiran dan Tenangkan Diri