Suara.com - Pesinetron Galih Ginanjar akhirnya buka suara terkait perkataannya soal miss v bau ikan asin yang ditunjukkan buat mantan istrinya, Fairuz A Rafiq. Kini, istilah itu pun sedang viral di jagat maya.
"Gini ya, gue ngomong itu di konten Youtube-nya Rey Utami namanya 'Mulut Sampah' dan memang kontennya kan ngomongin hal-hal seperti itu coba lihat aja. Gue ngomong sesuai tempat aja dan nggak spesifik ikan asin itu seperti apa. Natizen dan media aja yang menganggap itu sebagai hal yang luar biasa," ujar Galih Ginanjar, ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Jumat (28/6/2019).
Lelaki 31 tahun ini mengatakan tidak pernah menyebut organ intim Fairuz A Rafiq bau ikan asin. Menurut Galih Ginanjar, itu cuma persepsi netizen saja.
"Kalau menurut gue apa yang gue rasain gue buka. Tentang ikan asin itu ya terserah kalian deh yang berimajinasi apa artinya. Kan kalian netizen yang membesar-besarkan dan menyudutkan ke satu hal, entah bau atau apa kan," sambungnya lagi.
Lagipula pemain sinetron Cinderella ini merasa tidak ada yang salah dari perkataannya. Galih Ginanjar berseloroh bau ikan asin cuma bagian dari lelucon saja.
"Menurut gue gini, kan itu biasa, jokes gitu. Kalau kalian sadar itu sebenarnya materi stand up. Kan biasa kan jokes seperti itu kan mengibaratkan sesuatu. Tapi orang Indonesia itu sering menggiring opini ke sana sini gitu," kata Galih Ginanjar.
Berita Terkait
-
Barbie Kumalasari Jadi Korban Salah Sasaran Keributan Sunan Kalijaga, Kakinya Sampai Robek
-
Nekat Cicipi Daging Babi, Barbie Kumalasari Diwanti-wanti Senasib Lina Mukherjee
-
Buat Jaga Keselamatan, Sonny Septian Siapkan Cairan Lada untuk Dibawa Fairuz A Rafiq
-
Lisa Mariana Ke Kelab Malam, Pengacara Pasang Badan! Apa Katanya?
-
Asyik Nongkrong di Kelab Malam Saat Koar-Koar Perjuangakan Hak Anak, Lisa Mariana Dibela Pengacara
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Coki Tak Akan Tinggalkan Onad Usai Terciduk Narkoba: Bukan Orang Jahat!
-
Outfit Coki Pardede saat Temui Wapres Gibran Ditegur Paspampres
-
Fahmi Bo Update Perkembangan Kondisi Kesehatannya Usai Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Profil Beby Prisillia, Istri Onadio Leonardo yang Sempat Terseret Kasus Dugaan Narkoba
-
Teka-teki Status Hukum Beby Prisillia Terjawab, Hasil Tes Urin Negatif dan Sudah Dipulangkan
-
Heidi Klum Jadi Medusa untuk Halloween 2025, Ular di Kepalanya Bergerak!
-
Na Daehoon dan Jule Sepakat Cerai, Minta Hak Asuh Anak dan Ogah Ribut Harta Gana-gini
-
Sean Gelael Anak Siapa? Pembalap yang Lamar Hana Malasan
-
Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Pertama ala Poster Film
-
Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga