Suara.com - Zulfikar alias Jamal Preman Pensiun menambah deretan artis yang terjangkit narkoba. Saat ini, ia pun berstatus tersangka dan diamankan oleh Satres Narkoba Polrestabes Bandung.
Tak diduga, keluarga Jamal hingga kini belum menjenguknya. Bukan tanpa alasan, hal itu atas permintaan pribadi Jamal untuk merahasiakan kasusnya agar tidak sampai ke telinga keluarganya.
"Mereka kan di Banten sana ya (keluarganya). Tadi saya lihat Zulfikar sendiri lagi murung sekali, banyak pertimbangan, bingung benar dia (mau memberi tahu atau tidak)," kata kuasa hukum Zulfikar, Hengky Solihin melalui telepon, Minggu (21/7/2019).
Menurutnya, pemain serial Preman Pensiun itu meminta waktu sehingga tak langsung memberi tahu keluarga saat penangkapan. Namun, karena akan ajukan rehabilitasi, cepat atau lambat, keluarga akan diberitahu.
"Minta waktu (alasannya), Belum ada yang tahu (keluarganya), besok baru mau saya kabari," tandasnya.
Diketahui, Zulfikar alias Jamal dibekuk kepolisian pada Sabtu (20/7/2019) dini hari oleh Polrestabes Bandung, Jawa Barat di Aparteman Gateway Jalan Ahmad Yani, Bandung. Dari penangkapan tersebut didapatkan barang bukti berupa 1 (satu) buah alat hisap bong berikut cangklong yang di dalamnya masih berisi sabu dan korek criket dengan terpasang sumbu.
Berita Terkait
-
Fakta Penangkapan Zulfikar Alias Jamal Preman Pensiun yang Diciduk Narkoba
-
Kembali Huni Rutan Salemba, Sandy Tumiwa Ngaku Gampang Bersosialisi
-
Mantan Suami Denada, Jerry Aurum Masih Diperiksa di Polres Jakarta Barat
-
Ternyata! Roro Fitria Palsukan Tes Urine saat Tertangkap Narkoba
-
Letih di Penjara, Roro Fitria Desak Pengacara Urus Pembebasan Bersyarat
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal