Suara.com - Menjadi artis terkenal nampaknya tak membuat Boy William lantas berbangga diri. Pria tampan tersebut bahkan memiliki kepedulian yang tinggi terhadap sesama.
Hal ini terlihat dari unggahan video di YouTube channelnya. Saat itu, Boy William sedang ngobrol dengan Afgan.
Tiba-tiba saja, Boy William melihat ada orang yang jatuh di depan.
"Ada yang jatuh bro," ucap Boy William kepada Afgan.
Tanpa pikir panjang, Boy William langsung menghampiri dan menawarkan bantuannya.
"Bang, nggak papa nggak? Nggak papa? Kenapa bang? Perlu ke rumah sakit nggak?," tanya Boy William kepada salah satu pria yang berada disana.
Karena orang yang jatuh tidak perlu dibawa ke rumah sakit, maka Boy dan Afgan langsung melanjutkan perjalanannya.
"Kasihan banget bro," ujar Boy William kepada Afgan.
Baca Juga: Baru Saja Dilamar! Intip 5 Potret Karen Vendela, Kekasih Boy William
"But it's nice of you man nawarin dia ke rumah sakit," timpal Afgan.
"Gila lo of course there's no car yang ngangkut dia ke rumah sakit bro," ujar Boy William seperti yang dikutip Matamata.com dari YouTube channel Boy William (22/7/2019).
Tak heran jika kedermawanan Boy William ini mendapatkan pujian dari netizen.
''Subhanalloh boy ternyata baik bangt mau juga menolong orang mau bawa keu rumasakit,'' @Elis Zhara.
''Respect. Tanpa mikir dia artis, langsung tawarin diri bantu yg jatuh dijalan.. Jiwa sosialnya tinggi banget.. Gak semua artis bisa begitu ,'' @astriana maylandha Yahya.
''Salut bgt, ka boy nawarin yg kecelakaan ke rumah sakit.. very nice person.. ga salah ngefans ka boy..,'' @Laras Arfiansyah.
Tag
Berita Terkait
-
Mpok Alpa Tutup Usia: Kenangan Boy William Ungkap Sisi Lain Sang Komedian yang Sederhana
-
Jual Konten Dewasa di OnlyFans, Pendidikan Msbreewc Tak Kaleng-Kaleng
-
Ngonten bareng Boy William,Msbreewc Kasih Lihat Penghasilan dan Bagian Tubuhnya yang Menjual
-
Belum Disunat, Boy William Ungkap Ketakutannya ke Dokter Boyke
-
Kalahkan Fajar, Shabrina Leanor Berhasil Raih Juara Indonesian Idol Season 13
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Sosok Ketiga: Lintrik Nyaris Ditonton 300 Ribu Orang, Film Pangku Kalah Jauh?
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!
-
Deretan Drama Korea Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated
-
Nama Indy Barends Trending di X Karena RM BTS, Begini Reaksi Manajer
-
Tayang di Apple TV+! Ini 3 Alasan Serial Pluribus Layak Ditonton
-
Festival Kebangsaan Gema Kampus Sukses Digelar, Hadirkan Slank Hingga Once Mekel
-
Cerita Kehidupan Amanda Manopo Sebagai Istri Kenny Austin: Bangun Pagi Langsung Masak