Suara.com - Jelang pemutaran film Bebas, akan digelar Konser "BEBAS Pesta 90-an". Rencananya Konser tersebut akan berlangsung pada 27 September 2019 di LIVESPACE Lot 8 SCBD, kawasan Sudirman, Jakarta Selatan.
Konser ini terinspirasi dari film Bebas yang mengambil latar cerita di tahun 2019 ,1995 dan 1996. Hal itu diakui Mira Lesmana sebagai ide dari salah satu pihak sponsor.
"Sebenernya ini ide dari tiket.com. Dan mereka memutuskan untuk buat (konser), gimana kalau kita nostalgia bikin pesta 90-an gitu, intinya kita bisa celebrate 90's menyanyikan nggak cuma yang ada di film tapi juga lagu-lagu lain," kata Mira Lesmana saat jumpa pers pemutaran film Bebas di XXI Lounge Plaza Senayan, Rabu (18/9/2019).
Mira Lesmana mengaku setuju dengan usul konser tersebut. Apa lagi lagu-lagu yang menjadi soundtrack film ini sebagian besar adalah hits di tahun 90-an. Termasuk lagu Bebas dari Iwa K yang menjadi soundtrack film Bebas.
Beberapa musisi lintas generasi dan lintas warna musik akan mewarnai konser tersebut seperti Iwa K, Vina Panduwinata, Andra and the Backbone, NTRL, Project Pop, Eva Celia, Vidi Aldiano, dan juga pemain pemain film Bebas, Sheryl Sheinafia dan Maizura.
"Akan ada Iwa K, Andra and the Backbone, NTRL, Vidi, Eva dan Vina Panduwinata dan tentunya akan ada Sheryl, Maizura dan semua cast film Bebas, di ending ada Om Leo Berkaraoke jadi kita bisa nyanyi bareng," jelas Mira Lesmana.
Konser ini juga bakal dihadiri para pemain filmnya, yakni Marsha Timothy, Susan Bachtiar, Widi Mulia, Agatha Pricilla, Zulfa Maharani, Baskara Mahendra, Lutesha, Giorgino Abraham juga Dea Panendra.
Baca Juga: Ini Alasan Mira Lesmana Munculkan Jojo di Film "Bebas"
Berita Terkait
-
Terungkap 3 Alasan Film 'Rangga & Cinta' Tetap Pakai Latar 2000-an: Lebih dari Sekadar Nostalgia
-
Riri Riza Bongkar Rahasia Leya Princy dan El Putra Sarira di Busan: Sering Pergi Berdua
-
Rangga & Cinta Sukses di Busan, Kini Siap Tayang di Festival Film Hawaii
-
Jelang Tayang, El Putra dan Leya Princy Ungkap Kedekatan Emosional dengan Karakter Cinta dan Rangga
-
Karpet Merah Jadi Saksi, Rangga dan Cinta Tampil Memukau di Busan International Film Festival
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Ammar Zoni Masih Dipenjara, Ibu Angkat Doakan Bisa Nikah Tahun Depan
-
Profil Ayaka Kawakita, Bintang JAV yang Diduga Jadi Selingkuhan Atlet Voli Jepang
-
Raisa Tulis Perasaannya Mentah-Mentah di ambiVert, Sindir Habis Hamish Daud?
-
P Diddy Nyaris Tewas di Sel Penjara! Lehernya Diancam Digorok
-
Jadi Refleksi Tentang Pengorbanan dan Kemanusiaan, Tumbal Darah Bukan Sekadar Film Horor
-
Edwin Super Bejo Jadi Komentator Julid Artis Usai Post Power Syndrome, Ayu Ting Ting Ikut Kena
-
Kim Kardashian Idap Aneurisma Otak, Drama Perceraian dengan Kanye West Jadi Pemicu Stres
-
Edwin Super Bejo Pernah 'Penjarakan' Diri Sendiri 2 Tahun Gegara Jemawa Job
-
Edwin Super Bejo Alami Post Power Syndrome, Dulu Merasa di Atas Angin
-
Siapa FA? Dari Model Jadi Pengusaha, Diduga Terima Mobil Rp1 Miliar dari Anggota DPR Heri Gunawan