Suara.com - Pengusaha sekaligus sosialita Medina Zein bersama suaminya, Lukman Azhari melaporkan Irwansyah ke pihak berwajib terkait penggelapan dana mencapai Rp 1,9 milyar, di Polrestabes Bandung, Jawa Barat.
Mereka menggelar jumpa press karena merasa dirugikan. Banyak aliran dana dilakukan Irwansyah tanpa sepengetahun mereka berdua sebagai investor perusahaan kuliner Bandung Makuta.
"Jadi ini rekening koran Bandung Makuta kayak ada aliran dana ke perusahaan lain, kayak contohnya ada aliran dana ke Jannah Corp Rp 173 juta. Cuman kalau diakumulasi berdasarkan hitungan kami temuan awalnya Rp 1,9 Milyar hampir Rp 2 Milyar," kata Lukman Azhari saat menggelar jumpa pers di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Jumat (18/10/2019).
Menurut Lukman uang tersebut tidak jelas digunakan untuk apa. "Jadi ada biaya-biaya yang bukan ditanggung Bandung Makuta kok dipakai uangnya. Ini kan uang perusahaan seharusnya tidak boleh digunakan," sambung Lukman Azhari.
Medina Zein yang turut mendampingi suaminya mengaku itu baru sebagian audit keuangan yang dilakukan.
"Itu belum semua karena harus di balance sama rekening koran, karena rekening korannya masih di dalam semua (belum diperlihatkan Irwansyah)," tutur Medina Zein.
Di dalam bukti transfer koran yang diperlihatkan ke media, Irwansyah beberapa kali melakukan pemindahan uang secara tidak jelas.
"Ada transfer-transfer ke rekening Irwanyash tidak jelas. Ada aliran dana ke rekening Irwansyah ada Rp 26 juta, ke rekening lain Rp 20 juta, banyak sekali pokoknya tanpa sepengetahuan saya. menurut saya tanpa dasar. di transfer ke perusahaan lain bukan perusahaan kami PT Bandung berkah bersama," jelas Lukman Azhari.
Baca Juga: Melihat Irwansyah Bikin Shireen Sungkar Tak Mau Syuting
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Kisah Ngidam Zaskia Sungkar di Trimester Pertama, Mangga Muda Dini Hari Jadi Penakluk Rasa Mual
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau