Suara.com - Ringgo Agus Rahman dan Sabai Dieter Morscheck bisa jadi menjadi relationship goals, panutan banyak pasangan muda.
Namun Ringgo Agus mengaku jarang romantis-romantisan dengan istri.
Ia mengungkapkan bahwa setiap mencoba romantis, akhirnya tidak menyenangkan.
Hal tersebut ia bongkar sendiri lewat unggahan di Instagram, saat Ringgo dan keluarga liburan di Danau Wakatipu, Selandia Baru.
"Bukannya nggak mau nyoba romantis, tapi setiap nyoba berakhirnya nggak enak melulu," buka Ringgo Agus, seperti dikutip dari keterangan foto di Instagram, @ringgoagus, Senin, (21/10).
"Semalam bojo tidur kecapekan ngurus Bjorka, jalan kaki jauh, doi ketiduran sampai nggak sempat ganti baju, cukup lama saya memandangi dia tidur (romantis dimulai)," lanjutnya.
"Elus-elus sedikit rambutnya sambil cium keningnya,eeehh dia bangun ngamuk-ngamuk," kenang Ringgo Agus Rahman.
Ringgo mengatakan bahwa ia sebenarnya cuma mau bersikap romantis, namun rupanya Sabai Dieter menganggap Ringgo punya maksud lain.
"Nyesel aing, rugi aing cium keningnya, rugi," tulis Ringgo.
Baca Juga: 3 Keluarga Artis Nginap di Campervan, Ringgo Agus Kepo Mana yang Bergoyang
Unggahan Ringgo Agus Rahman tersebut mendapat banyak respons dari warganet.
@itanurulbaiti: Hahahaaa Baba kasihan bener.
@ferasitumorang: Kisah romantis paling lucu.
@amilia_kh: Giliran tulus dikira ada maksud terselubung, giliran ada maksud malah nggak peka-peka. Sakit tapi tak berdarah ya Baba.
Berita Terkait
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Ngakak Bareng Aa' Juju, Petualangan Kocak di India Bikin Netizen Ketagihan!
-
Bosen Nge-date di Luar? 7 Anime Romantis Ini Cocok Buat Maraton Bareng Pacar
-
3 Hidden Gem di Sumatera Utara: Cocok Buat Pelarian Singkat dari Rutinitas
-
Berapa Biaya Nginap di Plataran Bromo? Wisata Lokal Rasa Luar Negeri ala Nikita Willy
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Deddy Corbuzier Kecam Kekerasan Terhadap Orang di Masjid
-
Denada Ungkap Cibiran Terkeji Selama Berkarier di Dunia Hiburan, Singgung Soal Anak
-
Sisters In Harmony: Kisah 3 Saudari yang Mengubah Cinta Keluarga Jadi Musik yang Menyentuh
-
Bukan dari Prabowo, Perempuan Ini Bagikan Momen Dapat 'MBG' dari BLACKPINK
-
Momen Kocak Nancy Ajram Diajari Ayu Ting Ting Bilang 'Aku Cinta Kamu', Endingnya Malah Bikin Ngakak
-
Kasus Narkoba Virgoun Bawa Hikmah, Hubungan Inara Rusli dan Mantan Suami Jadi Membaik
-
Dikira Banjir Orderan, Pedagang Kaget Akun Thrifting Diblokir Imbas Aturan Menkeu Purbaya
-
Masih 28 Tahun, Istri Zohran Mamdani Wali Kota Muslim New York Disebut Punya Aura Putri Diana
-
Bikin Heboh, Ayu Ting Ting Muncul Jadi Kejutan Spesial di Konser Nancy Ajram Jakarta
-
Anak Menteri Keuangan Yudo Sadewa Kembali Bikin Geger: Kritik Pedas Orang Indonesia Mabok Agama