Suara.com - Keluarga pedangdut Clara Gopa akhirnya mengubah fungsi kanopi yang dipasang di depan pagar rumah jadi tempat untuk orang-orang berteduh. Tadinya, keberadaan kanopi tersebut sempat menimbulkan kontroversi karena dijadikan garasi oleh keluarga Clara.
Hal ini disampaikan langsung oleh Clara Gopa di Instagram. Foto yang diunggah perlihatan persis di bawah kanopi disediakan air mineral untuk diminum oleh siapa saja yang melintas.
Di dalam foto juga tampak seorang pedagang sayur tengah singgah dan menikmati air minum yang disediakan.
"Alhamdulillah sekarang jadi lebih bermanfaat buat orang banyak. Emang mommy ku yang super hebat," tulis Clara Gopa di caption.
Foto ini mendapat beragam komentar dari warganet. Ada yang menilai itu cuma pencitraan saja.
"Pencitraan wkwkwk," komentar rendi.pratama95.
"Nggak sekalian dagang nasi uduk gratis lo disitu," timpal dyvfnny.
"Sekalian sama mkanan nya gratis," seru danz_diaz.
Warganet sebelumnya dibuat heboh atas beredarnya foto kanopi yang dibangun di depan pagar rumah. Kanopi tersebut dijadikan garasi oleh pemilik rumah.
Baca Juga: Kanopi Makan Jalan Umum yang Viral Ternyata Rumah Clara Gopa
Belakangan diketahui, itu adalah rumah milik keluarga Clara Gopa, personel Duo Semangka di Malang, Jawa Timur.
Curhat di Instagram, Clara Gopa merasa aneh 'garasi' tersebut baru disoal sekarang.
Berita Terkait
-
Clara Gopa Lapor Polisi Usai Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Clara Gopa Diteror, Dapat Pesan Misterius soal Foto Tanpa Busana
-
Modal Live Streaming Tanpa Bra, Clara Gopa Sampai Dihadiahi Mobil
-
10 Penampilan Clara Gopa usai Turun Berat Badan, Wajahnya Berubah Jadi Seperti Ini
-
Profil Velisya Icci, Hengkang dari Duo Semangka karena Merasa Dikekang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?