Suara.com - Hubungan Boy William dengan Karen Vendela semakin meningkat ke arah yang lebih serius. Rupanya, Boy dan Karena sudah melakukan pertunangan.
Kabar itu disampaikan sendiri Boy William melalui Instagram. Di situ, lelaki 28 tahun itu menguggah teaser pertunagannya dengan Karen.
Video lengkap pertunangan Boy William dan Karena Vendela sendiri diunggah di akun YouTube milik Boy.
Acara pertunangan itu sendiri digelar di sebuah restoran dan digelar secara privat yang hanya dihadiri keluarga dekat.
Boy William terlihat gagah mengenakan setelan berewarna cokelat keemasan. Sedangkan Karen mengenakan kebaya modern dengan warna yang sepadan dengan Boy.
Saat menyampaikan sambutan, ibunda Karen sempat terbata-bata karena menahan tangis bahagia.
"Saya akan melepaskan anak perempuan... Mami nggak mau bersedih sebenarnya hari ini. Saat kamu menerima, mami yakin kamu memilih Boy dengan sagnat mantap untuk jadi imam dan nahkoda," kata ibunda Karen.
Sementara dari Boy William diwakili oleh sang paman. Sang paman pun memuji Karen sebagai perempuan yang baik.
"Ketika pertama kali Boy mengenalkan Karen, Karen langsung gampang bergaul dan apa adanya. Kami lihat Karen itu baik," kata sang Paman.
Baca Juga: Ditanya Boy William soal Selingkuh, Jawaban Raffi Ahmad Bikin Kaget
Boy William dengan Karen Vendela pun langsung banjir ucapan selamat dari warganet. Warganet berharap perjalanan Boy dan Karen lancar hingga ke pelaminan.
"Selamat Karen & William! Sangat bahagia untuk kalian berdua. Semoga Tuhan memberkati selalu, dan semua yang terbaik untuk semua persiapan pernikahan dan resepsinya," kata pemilik akun Giovanni Nathalie.
"Apa yang dipersatukan oleh Allah, tidak boleh diceraikan oleh manusia. Semoga langgeng sampai maut memisahkan. GBU," ujar pemilik akun Evo Sugian.
"Saat mendengar kata-kata mamanya Karen, 'mama titipkan anak satu-satunya.' Aduh sangat-sangat sedih," timpal akun Noraini Aini.
Berita Terkait
-
Mpok Alpa Tutup Usia: Kenangan Boy William Ungkap Sisi Lain Sang Komedian yang Sederhana
-
Jual Konten Dewasa di OnlyFans, Pendidikan Msbreewc Tak Kaleng-Kaleng
-
Ngonten bareng Boy William,Msbreewc Kasih Lihat Penghasilan dan Bagian Tubuhnya yang Menjual
-
Belum Disunat, Boy William Ungkap Ketakutannya ke Dokter Boyke
-
Kalahkan Fajar, Shabrina Leanor Berhasil Raih Juara Indonesian Idol Season 13
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka
-
Inspirasi Titi DJ di Lagu 'Bertemu 5000 Detik', Berawal dari Makan dan Curhat dengan Thomas Djorghi
-
Duet Maut Titi DJ dan Thomas Djorghi Hadirkan Pop-Dut Lagu 'Bertemu 5000 Detik
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV