Suara.com - Tahun 2019 panggung tanah air masih di dominasi dengan keberadaan artis-artis lama. Bahkan beberapa artis kerap dinantikan karya-karyanya oleh masyarakat. Namun demikian keberadaan artis baru pun sempat menyita perhatian. Sebut saja Betrand Peto, anak angkat Ruben Onsu dan Sarwendah itu bahkan beberapa kali menjadi trending topic di media sosial.
Berikut ulasan 5 artis yang tetap bersinar di tahun 2020 mendatang. Berikut ulasannya:
1. Pevita Pearce
Pevita Cleo Eileen Pearce atau yang lebih dikenal sebagai Pevita Pearce menjadi salah satu artis perempuan yang dinantikan karyanya. Bahkan namanya sempat menjadi trending topic di aplikasi twitter setelah membintangi salah satu iklan. Tidak hanya itu banyak orang menantikan filmnya sebagai Sri Asih yang merupakan salah satu superhero perempuan di Bumi Langit Cinematic Universe.
2. Jessica Mila
Namanya dikenal setelah menjadi salah satu bintang sinetron Ganteng-Ganteng Srigala. Sejak itu Jessica Milla mulai meramaikan film-film di tanah air. Bahkan di tahun 2019 artis 27 tahun itu beberapa kali membintangi film mulai dari Mata Batin 2 hingga Imperfect. Aktingnya di film tersebut membuatnya diprediksi bakal lebih bersinar di tahun 2020 mendatang.
3. Reza Rahadian
Keahliannya berperan sebagai Habibie membuat Reza Rahadian masih bakal terus bersinar di tahun 2020. Bahkan di awal tahun 2020 film terbarunya Abracadabra sudah siap untuk ditayangkan. Uniknya karakternya yang dimaikan berbeda dari film-film yang dimainakan sebelumnya yaitu menjadi seorang pesulap.
4. Jefri Nichol
Walau sempat ditahan karena kasus narkoba, Jefri Nichol diprediksi masih tetap bersinar di tahun 2020. Hal ini bisa dilihat dari film terbarunya Habibie & Ainun yang dalam waktu tayanga 1 minggu sudah mencapai 1 juta penonton. Bahkan bintang film Dear Nathan itu mengaku sudah tidak sabar untuk kembali berkarya.
5. Betrand Peto
Anak angkat Ruben Onsu dan Sarwendah menjadi artis yang diprediksi semakin bersinar di tahun 2020. Kepandaiannya dalam olah vocal membuat dirinya selalu dinantikan oleh para penggemarnya. Bahkan video klipnya yang sempat diluncurkan di bulan Desember 2019 sempat menjadi trending topic di Channel YouTube.
Berita Terkait
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
-
Foto Diduga Jule dan Jefri Nichol Liburan di Bali Beredar, Rumor Kedekatan Kian Panas
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?