Suara.com - Aktris Ria Irawan meninggal dunia setelah berjuang melawan kanker. Kabar duka itu disampaikan komika, aktor dan sutradara Ernest Prakasa melalui akun Twitternya.
Ernest Prakasa sendiri mengaku mengetahui kabar duka tersebut langsung dari kakak Ria Irawan, Dewi Irawan.
"Baru dapat kabar dari Mbak @dewiirawan13, Mbak @RiaIrawan tersayang sudah berpulang. Selamat jalan Mbak Ria yang baik, sampai jumpa lagi," cuit Ernest Prakasa, Senin (6/1/2020) pagi.
Seperti diketahui, Ria Irawan selama beberapa bulan terakhir tengah berjuang melawan kanker dan tumor yang kembali menjalar di tubuhnya. Belakangan, kanker dan tumor tersebut sudah menjalar di paru-paru hingga otaknya.
Ria Irawan merupakan aktris kelahiran 24 Juli 1969, merupakan putri dari aktor dan aktris terkenal Tanah Air, Bambang dan Ade Irawan. Ria membintangi sejumlah film layar lebar sejak tahun 1970-an. Beberapa film Ria yang terkenal di antaranya: Lupus, Istriku Sayang Istriku Malang, Biola Tak Berdawai dll.
Berita Terkait
-
7 Artis Nikah di KUA, Acara Akad dan Resepsinya Jauh Dari Kemewahan
-
Dibikin Kecapekan, Venna Melinda Bocorkan Performa Ferry Irawan di Ranjang: Nyerah Boy
-
Digelar Sangat Sederhana, Intip 6 Artis Gelar Akad Nikah di Kantor KUA Ada Gitaris dan Vocalis Band Ternama
-
5 Potret Pernikahan Mantan Suami Ria Irawan, Mayky Wongkar dengan Bule
-
Profil Ally, Bule Australia yang Dinikahi Mayky Wongkar Duda Almarhumah Ria Irawan
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit