Suara.com - Ekki Soekarno saat ini dirawat di Rumah Sakti Pondok Indah Bintaro, Tangerang Selatan sejak dua hari lalu. Kondisi suami Soraya Haque itu saat ini sengaja dibuat tidak sadar oleh pihak rumah sakit.
"Ditidurkan karena tubuhnya melawan alat. Supaya obatnya bekerja dengan baik, tubuh harus rileks," kata Soraya Haque, saat ditemui di Rumah Sakit Pondok Indah Bintaro Jaya, kawasan Tangerang Selatan, Sabtu (18/1/2020).
"Jadi ada perubahan untuk pakai alat oksigen sampai dengan harus ke ventilator," jelas adik artis Marissa Haque ini.
Dengan kondisi tertidur, tubuh Ekki Soekarno akan lebih mudah untuk menerima obat dan makanan yang masuk lewat infus.
"Entah itu dia punya makanan atau punya obat-obatan, itu harus diserap dengan baik, supaya napas itu bisa melakukan upaya untuk normal kembali," ujar Soraya Haque.
Sampai saat belum diketahui kapan dia bisa bangun dari tidurnya. Namun dari pemeriksaan dokter pagi tadi keadaannya sudah membaik.
"Saya nggak tahu (Ekki harus dibangunkan). Sampai adjust tubuhnya bisa sempurna. Tapi kabar gembira pagi ini, semalam saya sudah takut, tadi pagi masih takut, sekarang membaik. Membaik untuk kadar oksigen dalam darahnya, kemudian denyut jantungnya," kata Soraya Haque.
Menurut Soraya Haque, Ekki Soekarno sempat terkena serangan jantung. Padahal lelaki 58 tahun ini tidak memiliki riwayat sakit jantung.
Baca Juga: Soraya Haque : Ekki Soekarno Sulit Bernapas dengan Normal
"Jadi karena oksigennya tidak bagus, kena serangan jantung. Yang tidak punya riwayat jantung. Jadi saya mengerti bahwa jantung itu bisa diakibatkan karena memang paru-paru tidak bekerja dengan baik. Ini bisa dipahami untuk masyarakat awam," jelasnya.
Seperti diketahi sejak Kamis (16/1/2020) malam lalu, Ekki Soekarno dilarikan ke rumah sakit. Hal itu dilakukan karena suhu badannya panas tinggi sesak napas, dan berwajah gelap.
Diduga penabuh drumer itu sakit Infeksi paru. Namun hal tersebut belum bisa dipastikan karena sampai saat ini pihak rumah sakit masih terus melakukan obervasi.
Berita Terkait
-
Dikira Pindah Agama Padahal Hafizah Quran, Soraya Haque Akui Ajak Anak ke Gereja Sejak Kecil
-
Sosok Allen Haque Ayah Shahnaz Haque: Eks Petinggi Pertamina, Pantas Pendidikan Anaknya Mentereng
-
Pendidikan Haque Bersaudara, Shahnaz Haque Antusias Belajar Kedokteran di Usia 52 demi Mendiang Marissa
-
Beda Pendidikan Soraya Haque dan Shahnaz Haque, Ada yang Bergelar Doktor
-
Pendidikan Soraya Haque, Tak Kalah Mentereng dari Shahnaz Haque yang Masuk FK di Umur 52 Tahun
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'